SuaraKaltim.id - Indah Permatasari iku menyambut perayaan hari ibu meskipun hubungan dengan sang ibu, Nursyah belum membaik.
Meskipun begitu, istri Arie Kriting itu tetap mengucapkan hari ibu untuk orang tuanya sendiri yang diunggah di unggahan Instagram. Indah memposting foto bersama Nursyah.
Ia menuliskan pesan menyentuh berupa rasa terima kasih atas perjuangan yang telah dilakukan ibunya selama ini.
"Selamat hari ibu. Selamat sudah menjadi Ibu yang hebat untuk anak anaknya. Terima kasih sudah berusaha selama ini untuk kami. Perempuan yang kuat. Perempuan yang terbaik," tulis Indah Permatasari.
"Walaupun banyak sekali masa yang engkau lalui dengan tidak bahagia, walaupun banyak sekali duka yang harus engkau simpan dalam-dalam, walaupun banyak cita cita yang tidak bisa engkau raih," tambahnya.
Indah juga menyalipkan doa untuk sosok yang sudah membesarkannya selama ini.
"Ibu tetaplah ibu. Doaku akan selalu kupanjatkan yang terbaik untukmu," Pungkasnya.
Postingan Indah tersebut langsung ditanggapi netizen. Mereka ikut mendoakan agar mereka dipertemukan kembali.
"Masya Allah, mama tetap lah mama tidak akan berubah sampai kapan pun dan dalam keadaan apapun. Semoga Allah pertemukan di waktu yang baik," kata netizen.
"Respek, Insya Allah selalu ada jalan. Allah Maha Baik," timpal netizen lainnya.
Berita Terkait
-
Diduga Sindir Mertua, Arie Kriting Berlagak Bak Dukun Saat Dukung D'Komika Tanding Voli
-
Bagikan Foto Latar Belakang Berwarna Biru, Yono Bakrie Siap Naik Pelaminan
-
Momen Spesial untuk Hari Ibu: Rayakan dengan Cinta dan Kebersamaan
-
Ernest Prakasa Ungkap Perpisahan dengan Aci Resti, Ada Apa?
-
Sederet Figur Publik Angkat Suara soal Pengesahan Revisi UU TNI
Terpopuler
- 1 Detik Jay Idzes Gabung Sassuolo Langsung Bikin Rekor Gila!
- Selamat Tinggal, Kabar Tak Sedap dari Elkan Baggott
- 12 Kode Redeem FF Hari Ini 6 Juli 2025, Emote dan Skin Senjata Spesial Event Faded Wheel
- Siapa Finn Dicke? Gelandang Keturunan Indonesia Incaran PSSI Latihan Bersama Rafael Struick
- Update Harga Honda Vario Juli 2025, Mending Beli Baru atau Motor Bekas?
Pilihan
-
Daftar Harga Tiket Konser My Chemical Romance Jakarta, Presale Mulai 9 Juli
-
5 Rekomendasi HP NFC Murah Terbaru Juli 2025: Dompet Aman, Transaksi Lancar!
-
7 Rekomendasi HP Murah Layar AMOLED Harga di Bawah Rp 3 Juta Terbaik Juli 2025, Pasti Terang!
-
Musim Berburu Siswa Baru: Apa Kabar Sekolah Negeri?
-
Duet Jordi Amat dan Rizky Ridho di Lini Belakang Persija? Mauricio Souza Buka Suara
Terkini
-
6 Tanaman Pagar yang Bikin Rumah Lebih Asri dan Estetik, Nomor 2 Dipakai di Istana Singapura!
-
Daftar 10 Link DANA Kaget Terbaru 8 Juli 2025, Waspada Saldo Gratis Palsu!
-
Samarinda Gratiskan Buku Pelajaran SD dan SMP Negeri, Pemkot Pastikan Tak Ada Lagi Pungutan
-
Reformasi BUMD Kaltim Berlanjut, Rekrutmen Direksi Kini Diperluas
-
Konstruksi IKN Jadi Model Efisiensi Global di Konferensi Jepang