SuaraKaltim.id - Wali Kota Bontang Basri Rase beserta keluarga, melaksanakan Salat Idul Adha 1445 Hijriah di Masjid Agung Al-Hijrah, sekaligus penyerahan satu ekor sapi kurban, Senin (17/06/2024) kemarin.
Momen Hari Raya Idul Adha, baginya untuk berkumpul bersama melaksanakan ibadah kurban ataupun ibadah haji. Ia bersyukur bisa merayakan hari besar bersama jutaan umat, dengan suasana haru.
Salah satu hikmah dalam Idul Adha, yaitu melaksanakan ibadah kurban dengan keikhlasan, untuk sesuatu yang bisa diberikan kepada saudara yang wajib menerimanya.
“Karena dengan melaksanakan menyumbangkan hewan kurban, maka ada nilai ketauhidan yang terkandung, serta ujian untuk keimanan dan ketakwaan,” katanya, disadur dari KlikKaltim.com--Jaringan Suara.com, Selasa (18/06/2024).
Baca Juga: Polemik Deposito Dana Rp 600 Miliar Bontang: Basri Sebut Ikuti Rekomendasi DPRD, Tapi Diprotes
Ia menjelaskan, melalui ibadah kurban, terdapat dua makna penting yang tersirat, yaitu makna ketaatan pada Allah SWT dan makna kepada sesama manusia.
Basri juga mengingatkan, untuk mendoakan para jamaah haji Bontang, agar bisa kembali ke Bontang dengan selamat, serta mendapatkan gelar haji yang mabrur.
Menurutnya, Idul Adha merupakan momentum bagi umat muslim merayakan ibadah kurban maupun ibadah haji.
“Banyak-banyak berdoa agar saudara kita bisa kembali dengan selamat, dan semoga yang belum melaksanakan ibadah haji diberikan kesempatan untuk melaksanakan ibadah haji juga,” imbuhnya.
Mewakili jajaran Pemerintah Kota (Pemkot) Bontang, Basri mengucapkan Selamat Hari Raya Idul Adha 1445 Hijriah. Pasca Salat Idul Adha digelar, Ia menyerahkan sapi kurban kepada pengurus Masjid Agung Al-Hijrah.
Baca Juga: Bontang: Kota Impian Jadi Mimpi Buruk Pengangguran? Basri Rase Jawab dengan Pelatihan Kerja
“Saya juga memohon maaf lahir dan batin,” ujarnya.
Berita Terkait
-
Ujian Nasional dan Tantangan Integritas Pendidikan Indonesia
-
Cara Menghadapi Ujian Hidup dalam Buku Jangan Jadi Manusia, Kucing Aja!
-
Boleh Dicoba, Doa Mustajab Orang Tua agar Anak Lulus CPNS!
-
Benarkah Ujian Nasional Menghabiskan Anggaran dan Energi Negara? Ini Kata Pengamat
-
KBRI Harus Turun Tangan! Agar Siswa Indonesia Tak Ditolak Kampus Luar Negeri Akibat Peniadaan UN
Terpopuler
- Harta Kekayaan Roy Suryo yang Dituduh sebagai Pemilik Akun Fufufafa
- TikToker Intan Srinita Minta Maaf Usai Sebut Roy Suryo Pemilik Fufufafa, Netizen: Tetap Proses Hukum!
- Beda Respons Ariel NOAH dan Raffi Ahmad Kunjungi Patung Yesus Sibea-bea
- Reaksi Tajam Lex Wu usai Ivan Sugianto Nangis Minta Maaf Gegara Paksa Siswa SMA Menggonggong
- Innalillahi, Elkan Baggott Bawa Kabar Buruk Lagi H-1 Timnas Indonesia vs Jepang
Pilihan
-
Kata Irfan Setiaputra Usai Dicopot Erick Thohir dari Dirut Garuda Indonesia
-
5 Rekomendasi HP Rp 6 Jutaan Spek Gahar, Terbaik November 2024
-
Lion Air Bikin Aturan Baru Mulai 1 Desember: Bawa Kardus Besar, Siap-Siap Rogoh Kocek Lebih Dalam!
-
Emiten Leasing Boy Thohir PHK Ribuan Pekerja dan Tutup Kantor
-
Prediksi Robby Darwis: Timnas Indonesia vs Jepang, Kevin Diks Jadi Kunci?
Terkini
-
Dinasti Politik Warnai Pilgub Kaltim, DEEP Imbau Masyarakat untuk Bijak Memilih
-
Kemendagri Dorong Kerja Sama Pentahelix untuk Sukseskan Pembangunan IKN di Kaltim
-
Isran Noor dan Hadi Mulyadi Mendominasi Elektabilitas Pilkada Kaltim, Menang Jauh dari Rival
-
Museum Mulawarman Kaltim Masuk Nominasi dan Raih Penghargaan Museum Lestari
-
Survei Cyrus: Rudy-Seno Unggul Elektabilitas 54,2%, Tren Dukungan untuk Isran-Hadi Menurun