SuaraKaltim.id - Pemerintah menargetkan penyaluran Kredit Usaha Rakyat (KUR) sebesar Rp 300 triliun tahun 2025 ini. Fokus utama KUR adalah mendorong pelaku UMKM agar mengembangkan usahanya di sektor produksi, termasuk pertanian, perikanan, dan industri pengolahan.
Kebijakan KUR diharapkan mampu memperkuat perekonomian rakyat dan menciptakan lebih banyak lapangan kerja.
Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian RI menyebutkan bahwa sebanyak 46 lembaga keuangan telah ditetapkan sebagai penyalur KUR tahun 2025, terdiri dari bank umum, BPD, koperasi, dan perusahaan pembiayaan.
Penunjukan ini tertuang dalam Keputusan Menko Perekonomian Nomor 35 Tahun 2024.
Dikutip dari berbagai sumber, sepanjang tahun 2024, penyaluran KUR mencapai Rp 280,28 triliun kepada 4,9 juta debitur. Fakta itu melampaui target tahunan dengan realisasi 100,10 persen.
Komposisi penyaluran sektor usaha menunjukkan perubahan signifikan, dengan 57,8 dialokasikan ke sektor produksi, sedangkan sektor perdagangan hanya 42,7 persen.
Kemudian, sektor pertanian 33,2 persen, jasa lainnya 15,5 persen, industri pengolahan 6,9 persen, perikanan 3,3 persen, industri rumah tangga: 1,9 persen dan pertambangan 0,03.
Sebanyak 1,3 juta debitur berhasil “naik kelas” dari KUR ke pembiayaan komersial, mencerminkan keberhasilan program dalam mencetak pelaku usaha yang mandiri.
Proporsi tertinggi masih berasal dari skema KUR Mikro (68,95 persen), sisanya KUR Kecil (30,99 persen), Super Mikro (0,04 persen), dan KUR PMI (0,02 persen).
Hingga April 2025, realisasi penyaluran KUR tercatat Rp 57,51 triliun atau 19,2 persen dari target. Dana tersebut disalurkan kepada lebih dari 1 juta debitur, dengan 58,9 persen dialokasikan ke sektor produksi.
Penyaluran ini masih akan dipercepat pada kuartal II, menyusul penyesuaian kebijakan dan proses subsidi bunga. Pemerintah juga terus mendorong penyaluran KUR yang lebih berkualitas dan tepat sasaran.
Berikut 46 lembaga penyalur KUR 2025 yang telah ditetapkan:
1. BRI
2. Bank mandiri
3. BNI
Tag
Berita Terkait
-
Layvin Kurzawa Pemain Baru Persib Bandung Bakal Pakai Nomor 3 atau 20?
-
Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
-
Hadapi PSBS Biak, Marc Klok Ingin Lanjutkan Tren Positif Persib
-
Persib Bandung vs PSBS Biak, Bojan Minta Anak Asuhnya Tampil 100 Persen
-
Melissa Chovet, Sosok Wanita Cerdas di Balik Layvin Kurzawa Calon Bek Anyar Persib
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Gigi Tanpa Kopling: Praktis, Irit, dan Tetap Bertenaga
- 5 Rekomendasi HP Layar Lengkung Murah 2026 dengan Desain Premium
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
5 Mobil Bekas buat Rombongan Muat hingga 9 Orang, Harga di Bawah 100 Juta
-
5 Mobil Bekas 7-Seater Nyaman untuk Pensiunan dan Lansia, Harga 100 Jutaan
-
Perputaran Uang dari Fesyen di Kaltim Tembus Rp2,79 M Sepanjang 2025
-
Kaltim Percepat Program Cetak Sawah Baru 20.000 Hektare
-
3 Mobil Keluarga Bekas dari Suzuki yang Irit, Kuat Nanjak dan Gesit di Tikungan