SuaraKaltim.id - Tinggal di negara tropis seperti Indonesia membuat bedak mengandung Sun Protection Factor atau SPF menjadi kebutuhan penting dalam keseharian.
Tak hanya menyempurnakan riasan wajah, produk bedak SPF juga berperan sebagai pelindung kulit dari paparan sinar matahari yang bisa memicu penuaan dini dan hiperpigmentasi.
Beruntungnya, kini ada banyak pilihan bedak murah mengandung SPF yang tidak hanya berkualitas, tapi juga ramah di kantong.
Dengan harga di bawah Rp 35 ribu, Anda sudah bisa mendapatkan bedak ber-SPF dari brand ternama. Berikut daftar lengkapnya.
- Viva Bright Beauty Compact Powder – SPF 15 (Rp 21.700)
Brand lokal legendaris Viva Cosmetics menghadirkan Viva Bright Beauty Compact Powder yang dilengkapi SPF 15.
Bedak ini mengandung Squalane yang membantu menjaga kelembapan kulit, membuat tampilan wajah lebih halus dan segar.
Dengan harga yang hanya sekitar Rp21 ribuan, produk ini cocok untuk penggunaan harian setelah pelembap atau alas bedak.
- OMG Oh My Glam Coverlast Two Way Cake – SPF 20 PA++ (Rp 24.795 – Rp 30.000)
Ingin tampilan flawless dengan perlindungan ekstra? Coba OMG Oh My Glam Coverlast Two Way Cake. Bedak sekaligus foundation ini hadir dengan teknologi Coloradvanced dan SPF 20 PA++, efektif meratakan warna kulit sekaligus menjaga dari efek buruk sinar UV.
Produk ini dibanderol sekitar Rp30 ribu, namun sering tersedia diskon hingga Rp24.795.
- Sari Ayu Compact Powder – SPF 15 (Rp 27.720)
Sari Ayu Compact Powder punya tekstur halus dan lembut dengan kandungan SPF 15 dan Vitamin E sebagai antioksidan.
Dilengkapi dengan peppermint oil, produk ini memberi sensasi segar saat digunakan.
Pilihan warnanya pun sesuai dengan kulit wanita Indonesia, seperti Kuning Gading dan Sawo Matang. Harganya hanya sekitar Rp27.720.
Tag
Berita Terkait
-
4 Rekomendasi Serum Vegan untuk Wajah Glowing Alami, Minim Risiko Iritasi!
-
4 Pilihan Eye Cream Korea untuk Mengatasi Kerutan
-
4 Serum Korea Berwarna Pink Ampuh Bikin Wajah Glowing dan Plumpy!
-
Sunscreen untuk Umur 40 Tahun ke Atas SPF Berapa? Ini 4 Produknya untuk Atasi Flek Hitam
-
Bye Jerawat dan PIH! 4 Serum dengan BHA dan Niacinamide Harga Rp70 Ribuan
Terpopuler
- 5 Mobil Keluarga 7 Seater Mulai Rp30 Jutaan, Irit dan Mudah Perawatan
- Lupakan Louis van Gaal, Akira Nishino Calon Kuat Jadi Pelatih Timnas Indonesia
- Mengintip Rekam Jejak Akira Nishino, Calon Kuat Pelatih Timnas Indonesia
- 21 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 19 Oktober: Klaim 19 Ribu Gems dan Player 111-113
- Bukan Main-Main! Ini 3 Alasan Nusakambangan, Penjara Ammar Zoni Dijuluki Alcatraz Versi Indonesia
Pilihan
-
Uang Bansos Dipakai untuk Judi Online, Sengaja atau Penyalahgunaan NIK?
-
Dedi Mulyadi Tantang Purbaya Soal Dana APBD Rp4,17 Triliun Parkir di Bank
-
Pembelaan Memalukan Alex Pastoor, Pandai Bersilat Lidah Tutupi Kebobrokan
-
China Sindir Menkeu Purbaya Soal Emoh Bayar Utang Whoosh: Untung Tak Cuma Soal Angka!
-
Dana Korupsi Rp13 T Dialokasikan untuk Beasiswa, Purbaya: Disalurkan Tahun Depan
Terkini
-
Hetifah Tekankan Pentingnya Satgas Anti-Kekerasan di Perguruan Tinggi
-
Hilirisasi Mineral dan Batubara Jadi Fokus Laporan Bahlil ke Prabowo
-
Bahlil Lahadalia Santai Tanggapi Teguran Menteri oleh Presiden Prabowo
-
Teddy Indra Wijaya Dinilai Jadi Penghubung Kunci antara Presiden dan Rakyat
-
Dua Sosok yang Paling Disorot di Kabinet Prabowo: Purbaya dan Teddy