SuaraKaltim.id - Menjelang Hari Raya Idul Adha 2025 yang jatuh pada Jumat, 6 Juni 2025, umat Islam di seluruh dunia bersiap menyambut momen penting dalam kalender Hijriyah ini.
Salah satu ibadah utama yang dilaksanakan pada tanggal 10 Dzulhijjah adalah sholat Idul Adha, yang merupakan bagian dari syiar Islam dan memiliki makna spiritual mendalam.
Sholat Idul Adha tergolong ibadah sunnah muakkadah, yakni sunnah yang sangat dianjurkan dan ditekankan pelaksanaannya.
Dalam konteks sosial, sholat ini juga memperkuat nilai kebersamaan umat, karena dilaksanakan secara berjamaah di lapangan terbuka maupun masjid besar.
Untuk menyambut sholat Idul Adha 2025 dengan sempurna, umat Muslim disarankan memahami tata cara dan bacaan yang sesuai tuntunan Rasulullah SAW.
Pelaksanaan yang benar diharapkan membawa keberkahan dan meningkatkan kekhusyukan dalam beribadah.
Persiapan Sebelum Sholat Idul Adha
Sebelum melaksanakan sholat Idul Adha, ada sejumlah sunnah yang dianjurkan untuk dilakukan, antara lain:
- Mandi sunnah (ghusl)
Baca Juga: Puasa Arafah Idul Adha 2025: Waktu, Hukum, dan Tata Cara Lengkap Mengerjakannya!
Mandi dilakukan sebelum berangkat ke tempat shalat. Niatnya sebagai berikut:
Nawaitul ghusla liyaumi 'iidil Adha sunnatan Lillahi Ta'ala
Artinya: “Saya niat mandi pada hari Idul Adha sunnah karena Allah Ta'ala.”
- Memakai pakaian terbaik dan wewangian
Disunnahkan untuk mengenakan pakaian yang bersih, rapi, dan terbaik, serta memakai wewangian bagi laki-laki.
- Tidak makan sebelum shalat
Berita Terkait
-
Dampak PHK: Jumlah Orang Berkurban Idul Adha 2025 Anjlok!
-
Pelaksanaan Salat Idul Adha di Berbagai Daerah Indonesia
-
30 Link Download Gambar dan Video AI Ucapan Idul Adha 2025
-
Niat Mandi Keramas Sebelum Sholat Idul Adha, Jangan Lupa Dahulukan Sisi Ini Dulu!
-
Panduan Niat Sholat Idul Adha 2025 Lengkap hingga Tata Caranya
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Putri Hijau/Yos Sudarso Medan Ditutup 31 Januari hingga 6 Februari, Arus Lalin Dialihkan
- 5 Bedak Wardah High Coverage untuk Flek Hitam Membandel Usia 55 Tahun
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 3 Pilihan HP Infinix 5G dengan Performa Tinggi dan Layar AMOLED
Pilihan
-
Siapkan Uang Rp100 Miliar! Orang Terkaya RI Ini Serok 84 Juta Lembar Saham saat IHSG Anjlok
-
5 HP Memori 512 GB Paling Murah, Terbaik untuk Gamer dan Kreator Konten Budget Terbatas
-
7 HP RAM 8 GB Rp2 Jutaan Terbaik dengan Baterai Jumbo, Cocok buat Multitasking dan Gaming Harian
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
Terkini
-
Kaltim Matangkan Skema Pengelolaan Karbon untuk Kelestarian Hutan Primer
-
Honda Brio dan Toyota Etios Valco, Mobil Bekas Cocok buat Pegawai Honorer
-
Adu Performa Panther LM vs Kijang LGX: Harga 70 Jutaan, Mana yang Terbaik?
-
Pilih Mobil Bekas Innova atau Grand Livina? Fitur Modern, Kenyamanan Ekstra
-
5 Mobil Bekas 'Sejuta Umat' Selain Avanza, Pilihan Terbaik buat Low Budget