SuaraKaltim.id - Mobil sedan bekas di bawah Rp 30 jutaan kini jadi pilihan menarik bagi masyarakat yang membutuhkan kendaraan pribadi tanpa harus terbebani cicilan.
Meski tergolong mobil lawas, kendaraan-kendaraan ini tetap diminati karena harga terjangkau. Selain itu, perawatannya mudah, serta suku cadang yang masih banyak tersedia di pasaran.
Menariknya, dengan bujet kurang dari Rp30 juta, masyarakat sudah bisa membawa pulang sedan bekas dari merek-merek ternama seperti Toyota, Honda, Mitsubishi, dan Suzuki.
Mobil bekas sedan di bawah Rp 30 jutaan ini bahkan cocok digunakan oleh mahasiswa, pekerja pemula, hingga sebagai kendaraan kedua untuk keluarga.
Di tengah tren mobil listrik dan kendaraan modern, segmen mobil bekas murah tetap memiliki pasar tersendiri.
Selain bebas dari cicilan, mobil-mobil ini juga tidak membutuhkan biaya perawatan yang tinggi.
Bahkan, sebagian besar dari unit ini masih sangat layak pakai untuk kebutuhan harian di dalam kota.
Bagi kamu yang sedang mencari kendaraan pribadi dengan dana terbatas, berikut daftar mobil sedan murah yang bisa kamu dapatkan di pasar mobil bekas:
1. Toyota Starlet (1992) – Rp28.000.000
Toyota Starlet 1992 merupakan hatchback legendaris yang tetap diminati hingga kini. Ditenagai mesin 1.0L atau 1.3L, mobil ini terkenal irit bahan bakar, tangguh, dan minim perawatan.
Desainnya yang simpel dan ukuran yang kompak menjadikannya cocok untuk penggunaan harian di perkotaan.
Selain itu, spare part Toyota Starlet masih banyak tersedia di pasaran, sehingga memudahkan dalam perawatan.
2. Suzuki Esteem (1995) – Rp15.000.000
Suzuki Esteem 1995 hadir sebagai sedan kompak dengan mesin 1.3L hingga 1.6L. Selain dikenal irit, mobil ini juga punya tenaga cukup responsif untuk ukuran sedan lawas.
Desain bodinya mungkin sederhana, namun kenyamanan kabinnya cukup untuk keperluan harian.
Berita Terkait
-
5 Mobil Bekas Legendaris Tangguh Rp 50 Jutaan, Cocok Buat Bepergian Jauh
-
Bebas Risau Kelangkaan BBM SPBU Swasta: Intip Harga Mobil Polytron
-
Teaser Beredar, Realme GT 8 Pro Aston Martin F1 Limited Edition Siap Rilis
-
5 Rekomendasi Mobil Listrik Sedan Terbaik yang Murah dan Mewah
-
7 Mobil Bekas Suzuki 50 Jutaan Selain Karimun untuk Keluarga Kecil dan Mahasiswa
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 5 Bek Kanan Terbaik Premier League Saat Ini: Dominasi Pemain Arsenal
Pilihan
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
-
5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
-
Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
-
Tak Tayang di TV Lokal! Begini Cara Nonton Timnas Indonesia di Piala Dunia U-17
Terkini
-
CEK FAKTA: Puan Minta Kejagung Tak Zhalimi Koruptor
-
CEK FAKTA: Surat Terbuka Diaspora Belanda untuk Prabowo
-
Dari APBN ke KPBU, Pembangunan IKN Didesain Efisien dan Terintegrasi
-
Judi Online Diduga Jadi Pemicu, Kematian Briptu A Guncang Internal Polri
-
Misteri Kematian Briptu A di Aspol Samarinda, Polisi Telusuri Dugaan Bunuh Diri