SuaraKaltim.id - Bagi kamu yang aktif di dunia maya, mungkin sudah tak asing lagi dengan istilah “DANA Kaget”.
Fitur populer dari aplikasi dompet digital ini kembali jadi incaran warganet.
Pasalnya, sejumlah link beredar luas dan disebut-sebut bisa memberikan saldo DANA gratis hingga Rp 555 ribu.
Tapi, sebelum buru-buru klik, penting untuk tahu mana peluang asli dan mana jebakan!
Skincare, Tagihan, hingga Game – Semua Bisa Dibiayai dari DANA Kaget
Dengan jumlah saldo yang tidak main-main, tak heran banyak orang tergiur.
Rp 555 ribu bisa kamu pakai buat checkout skincare favorit, top up game Free Fire, atau bahkan membayar tagihan listrik dan PDAM.
Buat yang dompetnya mulai menipis menjelang akhir bulan, link ini bisa jadi penyelamat dadakan.
Apa Itu DANA Kaget, Sebenarnya?
Baca Juga: Berburu DANA Kaget: Tips Cepat Dapat Saldo Gratis Akhir Pekan Ini
Buat yang belum familiar, DANA Kaget adalah fitur dari aplikasi DANA yang memungkinkan pengguna membagikan saldo melalui tautan unik.
Biasanya muncul saat momen spesial seperti THR Lebaran, giveaway komunitas, sampai konten viral di TikTok.
Siapa pun yang klik link tersebut berkesempatan mendapatkan bagian dari saldo yang dibagikan.
Tapi ingat: sistemnya rebutan – siapa cepat dia dapat!
Cara Gampang Klaim Saldo dari DANA Kaget
Kalau kamu mau coba peruntungan hari ini, begini caranya:
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 - 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
 - 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
 
Pilihan
- 
            
              Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
 - 
            
              Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
 - 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 
Terkini
- 
            
              Dibayar Uang Palsu Berkali-kali, Pedagang Pasar Loa Bakung Minta Polisi Bertindak
 - 
            
              Investor Jepang Bidik IKN, Pusat Pemerintahan Baru Indonesia yang Ramah Lingkungan
 - 
            
              Produktivitas Naik 74 Persen, Bukit Biru Jadi Model Ketahanan Pangan Kaltim
 - 
            
              Kendaraan Tambang Masih Pakai Pelat B atau L di Kaltim? Siap-siap Kena Tegur Pemprov!
 - 
            
              CEK FAKTA: Puan Minta Kejagung Tak Zhalimi Koruptor