Denada S Putri
Rabu, 02 Juli 2025 | 20:48 WIB
Ilustrasi DANA Kaget. [Ist]

SuaraKaltim.id - Siapa yang tak tergoda dengan saldo gratis yang bisa langsung dipakai untuk belanja, beli pulsa, atau bayar tagihan?

Program Dana Kaget dari aplikasi DANA kembali menjadi perbincangan hangat, apalagi pada Rabu, 2 Juli 2025, total saldo sebesar Rp 330 ribu siap dibagikan kepada para pengguna yang beruntung.

Bukan hanya pengguna lama, banyak pengguna baru juga mulai penasaran dengan cara mendapatkan link Dana Kaget yang resmi.

Sayangnya, tren positif ini kerap dimanfaatkan oleh oknum tak bertanggung jawab yang menyebarkan tautan palsu bermodus penipuan.

Link DANA Kaget yang benar biasanya ada tulisan link.dana.id/kaget…

Karena itu, pengguna disarankan hanya mengakses link dari sumber resmi atau akun terpercaya. Jangan asal klik, apalagi jika diminta informasi pribadi seperti password atau kode OTP.

Jika ada link DANA Kaget yang meminta informasi pribadi anda seperti username, password, atau kode OTP, itu termasuk penipuan.

Dana Kaget sendiri merupakan fitur yang memungkinkan pengguna membagikan saldo ke banyak orang dalam waktu singkat.

Prinsipnya, “siapa cepat, dia dapat.” Begitu tautan diklik, sistem akan secara otomatis membagikan saldo ke pengguna hingga kuota habis.

Baca Juga: Jangan Sampai Kena Tipu! Ini 10 Link DANA Kaget Asli Hari Ini

Siapa pun yang lebih dulu mengklik link Dana Kaget akan lebih berpeluang mendapatkan saldo sebelum kuota habis.

Pada event 2 Juli ini, saldo dibagi ke sejumlah penerima, dengan nilai yang bisa berbeda-beda tergantung kecepatan klaim dan jumlah penerima yang sudah lebih dulu berhasil.

Ilustrasi Saldo DANA Kaget. Program Dana Kaget dari aplikasi DANA kembali menjadi perbincangan hangat, apalagi pada Rabu, 2 Juli 2025, total saldo sebesar Rp 330 ribu siap dibagikan kepada para pengguna yang beruntung. Bukan hanya pengguna lama, banyak pengguna baru juga mulai penasaran dengan cara mendapatkan link Dana Kaget yang resmi. Sayangnya, tren positif ini kerap dimanfaatkan oleh oknum tak bertanggung jawab yang menyebarkan tautan palsu bermodus penipuan. Link DANA Kaget yang benar biasanya ada tulisan link.dana.id/kaget… Karena itu, pengguna disarankan hanya mengakses link dari sumber resmi atau akun terpercaya. Jangan asal klik, apalagi jika diminta informasi pribadi seperti password atau kode OTP. [Dok Suara.com]

Beberapa pengguna media sosial mengaku pernah mendapatkan saldo Rp 2.000 hingga Rp 30.000 lewat Dana Kaget.

Meski nilainya kecil, jika dikumpulkan dari beberapa event, totalnya bisa cukup membantu kebutuhan harian.

Tak hanya Dana Kaget hari ini, DANA juga rutin menggelar event serupa saat momen spesial seperti Harbolnas, ulang tahun aplikasi, hingga kolaborasi dengan merek besar lainnya.

Bagi yang belum beruntung, jangan khawatir. Masih banyak kesempatan di hari-hari berikutnya. Pastikan kamu aktif memantau informasi terbaru agar tidak ketinggalan.

Load More