Satpol PP Pemukul Pasangan Suami Istri Saat Razia PPKM Dicopot

Bupati meminta pejabat Satpol PP menjalani proses hukum di Polres

Muhammad Yunus
Sabtu, 17 Juli 2021 | 13:54 WIB
Satpol PP Pemukul Pasangan Suami Istri Saat Razia PPKM Dicopot
Oknum Anggota Satpol PP diduga melakukan penganiayaan terhadap perempuan hamil di Kabupaten Gowa terekam kamera, Rabu 14 Juli 2021 [SuaraSulsel.id / Istimewa]

Adnan mengaku beberapa hari ini, selalu ada warga yang bertanya, kenapa dia tidak langsung mencopot yang bersangkutan.

"Itu karena kita negara hukum, menjunjung tinggi asas praduga tak bersalah. Makanya dilakukan pemeriksaan oleh Inspektorat, sekaligus pemenuhan hak yang bersangkutan untuk melakukan pembelaan atas perbuatannya," ungkapnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini