Detik-detik Truk Pengangkut Kayu Kelebihan Muatan Terguling ke Parit, Warganet: Rakus

Warganet juga menuding bahwa sopir atau pemilik mengetahui bahwa truk kelebihan muatan pasti sangat berbahaya.

Denada S Putri
Senin, 25 Juli 2022 | 11:08 WIB
Detik-detik Truk Pengangkut Kayu Kelebihan Muatan Terguling ke Parit, Warganet: Rakus
Tangkapan layar video. [Instagram/@fakta.indo]

"Intinya sesuatu yg berlebihan tidak baik :)," sebutnya.

"Sesuatu yang dipaksakan mmg tidak baik, seperti perasaan," sambatnya.

"Itulah akibat terlalu serakah jatuh Dengan sendirinya," timpalnya.

"Niatnya hemat waktu, hemat bensin, hemat biaya, kalo jatuhnya ditempat tujuan sih gpp, cuma biaya aja yg gk jadi hemat, tapi kalo jatuhnya jauh dari tujuan udh pasti rugi," katanya.

Baca Juga:Viral Emak-emak Bergamis Ikut Citayam Fashion Week

"Serius nanya, bos atau supir yg bawa barang lebih gini kek gak ada firasat atau mikir bus kenapa2 gitu?," tulisnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini