Disporapar Balikpapan Targetkan PAD Rp 266 Juta dari Pantai Manggar Segara Sari di Libur Lebaran

Ada 6 kantong parkir yang disiapkan.

Denada S Putri
Selasa, 09 April 2024 | 04:00 WIB
Disporapar Balikpapan Targetkan PAD Rp 266 Juta dari Pantai Manggar Segara Sari di Libur Lebaran
Pantai Manggar Segara Sari. [Ist]

Sistem Tiket Jembut Bola Dari laporan data yang pihak UPT jumlah pengunjung Pantai Manggar Segara Sari mencapai 23.250 orang pada libur lebaran tahun 2023 lalu.

“Dengan jumlah tersebut mampu menambah pendapatan asli daerah Kota Balikpapan sekitar Rp 266 juta,” ujar Ratih Kusuma.

Kata Ratih, pada libur lebaran tahun 2023 ada peningkatan 25 persen kunjungan ke Pantai Manggar dibandingkan tahun lalu. Hal ditu isebabkan dengan meredanya pandemi Covid-19 dan pencabutan PPKM.  

“Selama libur lebaran ini hingga saat ini tidak ada insiden yang tidak mengenakan terjadi di pantai Manggar. alau pun ada kehilangan barang atau anggota keluarga biasanya bisa langsung ditemukan perugas,” akunya.

Baca Juga:Jadwal Imsak untuk Balikpapan, Samarinda dan Bontang 8 April 2024

Meski begitu ada evaluasi yang akan dilakukan pihak Disporapar untuk pantai Manggar salah satunya dengan melakukan sistem jemput bola di pintu masuk. Untuk membeli karcis terkadang butuh waktu 1-2 menit.

Sebagai Kota Balikpapan Industri  dan Jasa, Kota Balikpapan juga memiliki obyek wisata yang selama ini selalu ramai dikunjungi saat liburan. Wisata Keluarga Bukan hanya warga Kota Balikpapan, tapi juga warga luar.

Di antaranya, Kabupaten Penajam Paser Utara (PPU), Kutai Kertanegara (Kukar), Samarinda hingga daerah lainnya di Kaltim. Salah satunya Pantai Manggar Segara Sari atau populernya dikenal Pantai Manggar yang terletak di Kecamatan Balikpapan Timur.

Setiap hari libur ada ribuan pengunjung Pantai Manggar cocok untuk dijadikan sebagai wisata keluarga atau beramai-ramai dengan teman. Termasuk juga menggelar berbagai kegiatan, di antaranya gathering perusahaan.

Pantai ini memiliki keunikan dan pemandagangan yang indah, dengan hamparan pasirnya berwarna putih, lengkap dengan air lautan yang biru bening dan ombak yang tenang.

Baca Juga:Jadwal Imsakiyah Balikpapan dan Sekitarnya Hari Minggu 7 April 2024

Terdapat juga pohon pinus dan kelapa yang berjajar yang menjulang tinggi. Hingga menambah suasana eksotis pantai yang unik berada di Kelurahan Manggar itu.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini