Jadwal Buka Puasa untuk Balikpapan, Samarinda dan Bontang 17 Maret 2025

Sebelum melaksanakan berbuka puasa sangat dianjurkan membaca doa menyertainya.

Denada S Putri
Senin, 17 Maret 2025 | 14:43 WIB
Jadwal Buka Puasa untuk Balikpapan, Samarinda dan Bontang 17 Maret 2025
Ilustrasi Masjid Islamic Center Samarinda. [Ist]

Setelah salat Tarawih, kita bisa melanjutkan dengan tadarus Al-Qur'an untuk menambah pahala dan ketenangan hati.

Ilustrasi Berkumpul Bersama Keluarga dan Teman saat Ramadan. [Ist]
Ilustrasi Berkumpul Bersama Keluarga dan Teman saat Ramadan. [Ist]

2. Berkumpul Bersama Keluarga dan Teman

Momen Ramadan menjadi waktu yang tepat untuk berkumpul bersama keluarga dan teman. Kita bisa menghabiskan waktu dengan bercengkerama, bermain permainan, atau sekadar menikmati hidangan penutup bersama.

Selain mempererat hubungan, berkumpul bersama orang terdekat juga dapat mengurangi stres dan meningkatkan kebahagiaan.

Baca Juga:Kolaborasi Besar! 841 BUMDes Disiapkan untuk Program Makan Bergizi Gratis di Kaltim

Ilustrasi olahraga ringan saat Ramadan. [Ist]
Ilustrasi olahraga ringan saat Ramadan. [Ist]

3. Olahraga Ringan

Setelah berbuka, tubuh kita membutuhkan waktu untuk mencerna makanan. Oleh karena itu, hindari olahraga berat setelah berbuka.

Namun, kita tetap bisa melakukan olahraga ringan seperti berjalan kaki, bersepeda santai, atau yoga. Olahraga ringan dapat membantu menjaga kebugaran tubuh dan melancarkan pencernaan.

Ilustrasi kegiatan sosial bagi-bagi takjil saat Ramadan. [Ist]
Ilustrasi kegiatan sosial bagi-bagi takjil saat Ramadan. [Ist]

4. Kegiatan Sosial

Bulan Ramadan merupakan bulan yang penuh berkah. Kita bisa memanfaatkan momen ini untuk melakukan kegiatan sosial seperti berbagi takjil, memberikan santunan kepada anak yatim, atau menjadi sukarelawan di masjid.

Baca Juga:Janji Gratispol Dipertanyakan, Akun Warga Kaltim Sempat Diblokir Pemprov: Cerminan Antikritik?

Kegiatan sosial tidak hanya bermanfaat bagi orang lain, tetapi juga memberikan kepuasan batin bagi diri sendiri.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini