Daftar 4 Sepatu Lari Ortuseight Terbaik: Ringan, Awet dan Nyaman Dipakai

Berikut ini 4 rekomendasi sepatu lari Ortuseight untuk mendukung aktivitas running-mu.

Eko Faizin
Kamis, 03 Juli 2025 | 15:12 WIB
Daftar 4 Sepatu Lari Ortuseight Terbaik: Ringan, Awet dan Nyaman Dipakai
Daftar 4 Sepatu Lari Ortuseight Terbaik: Ringan, Awet dan Nyaman Dipakai [Istimewa]

Berat sepatu juga kurang dari 280 gram, lho! Sepatu ini dikenal dengan cushion yang ultra responsif berkat teknologi Cumulus Foam-nya.

Selama lari, sepatu running lokal ini didesain untuk meredam fluktuasi saat terjadi hentakan telapak kaki pada berbagai medan.

Midsole-nya terbuat dari full-length EVA dengan level hardness 40 Shore C, sehingga sepatu ini lentur yang akan meningkatkan performa lari.

Outsole menggunakan teknologi weight-conscious dengan tingkat hardness 55 Shore A.

Baca Juga:5 Panduan Lari untuk Pemula agar Konsisten dan Menyenangkan

4. Ortuseight Solar, Rp1.979.100 - Rp2.199.000

Sepatu Solar punya berat hanya 206 gram, tepat untuk kamu yang mau race.

Materi utama sepatu running lokal ini adalah pebax yang tingkat hardness-nya dapat diatur sesuai kebutuhan.

Pada bagian atas dan bawah sepatu ada foam yang membuat kaki nyaman. Foam atasnya empuk, sementara foam bawahnya lebih keras.

Di antara dua foam tersebut ada carbon plate dan upper-nya berbahan monomesh yang membuat sepatu punya sirkulasi yang baik.

Baca Juga:5 Rekomendasi Sepatu Lari Brand Lokal Rp500 Ribuan, Handal untuk Jarak Jauh

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Lifestyle

Terkini