SuaraKaltim.id - Satu tenaga medis di Kota Samarinda, meninggal dunia dengan status positif Covid-19.
Jumat (6/11/2020), Kepala UPTD Puskesmas Temindung, dr Bambang Soeyanto dikabarkan meninggal dunia pukul 04.00 Wita dini hari, dengan status positif virus Corona.
Kepala Bidang Kedaruratan BPBD Samarinda, Ifran menyebut, jenazah dr Bambang sudah dikebumikan di TP Serayu tanah Merah, sekira pukul 10.00 Wita.
“Iya betul terkonfirmasi. Jenazah telah kami makamkan di TPU Serayu Tanah Merah,” katanya di Samarinda.
Mendiang dr. Bambang dikenal sebagai dokter yang baik dan ramah.
Riwayat pekerjaan dr. Bambang, bekerja sebagai dokter di Puskesmas Sungai Siring tanggal 1 Januari 2007.
Kemudian mulai menjabat sebagai Kepala Puskesmas Sungai Siring pada awal 2013 hingga 2018.
Pada tahun 2019, dr Bambang menjabat sebagai Kepala Puskesmas Temindung sampai sekarang
“Hingga saat ini, kasus kematian tenaga medis yang terkonfirmasi Covid-19 di samarinda sudah yang ke lima,” pungkasnya.
Baca Juga: Ratusan Santri di Ponpes Krapyak Terpapar Covid-19, Ini Kronologinya
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
CEK FAKTA: Grup WhatsApp dan Video Giveaway Amanda Manopo, Penipuan Berkedok Artis
-
CEK FAKTA: Luhut Minta Purbaya Tidak Sombong Saat Berbicara dan Mengkritik
-
CEK FAKTA: Prabowo Sebut KPK Lamban Menangani Kasus
-
Kukar Perkuat Agroindustri untuk Suplai Pangan IKN
-
Dari Leluhur ke Masa Depan: Kedang Ipil Resmi Diberi Payung Hukum Adat