Scroll untuk membaca artikel
Farah Nabilla
Minggu, 22 November 2020 | 18:47 WIB
Video pengendara mobil sebar uang di jalan. (Instagram/@manaberita)

Mereka menyayangkan aksi yang disebut terjadi di Barabai Kalimantan Selatan itu lantaran menganggapnya tak sopan.

"20 juta sumbangannya min, tapi yang disayangkan kenapa tidak dikasih langsung ke panitia tapi dilempar-lempar uangnya?" tanya @alfiann****.

"Enggak ngerti, kenapa harus dilempar ya," komentar @pinky******.

"Adab memberinya kurang sopoan, kalau iya ingin memberi seharusnya memberikan dengan baik-baik," imbuh @hartatik***.

Baca Juga: Bikin Heboh Warga, Uang Berceceran di Saluran Irigasi dan Sawah

Namun ada juga warganet yang mewajarkan aksi bagi-bagi uang dalam video tersebut.

"Enggak apa-apa lah caranya begitu, asal niatnya ikhlas tetap dapat pahala," tulis @nimaz****.

"Pada kenapa sih orang-orang? Bilang miris lah, bilang apa lah, duit-duit dia selama enggak ngerugiin orang ya terserah lah," protes @dereem*****.

Load More