SuaraKaltim.id - Satu lagi kepala daerah dinyatakan positif Covid-19. Wali Kota Samarinda Syaharie Jaang didiagnosis positif Covid-19 dan akan melakukan isolasi mandiri.
Dilansir ANTARA, Syaharie diketahui sebagai pasien dengan status tanpa gejala.
Saat ini ia tengah menjalani isolasi mandiri di rumah dinas.
Kepala Bagian Humas dan Protokol Setkot Samarinda, Idfi Septiani mengatakan Syaharie Jaang diketahui positif corona setelah dilakukan tes swab antigen, Rabu(25/11/2020).
Baca Juga: Setubuhi Anak Tiri Berkali-kali Hingga Hamil, Pelaku Mengaku Baru 3 Kali
"Kami meminta doa masyarakat Samarinda untuk kesehatan beliau," kata Ida Septiani.
Kepala Dinas Kesehatan Samarinda Ismed Kusasih kepada awak media di Samarinda, membenarkan status Wali Kota Samarinda positif COVID-19
"Kondisi beliau baik, doakan cepat pulih dan sehat," ucap Ismed Kusasih.
Ismet mengaku sempat mengunjungi wali kota dan memastikan kondisi dan memastikan Syaharie Jaang dalam kondisi baik.
"Kami telah melakukan pemeriksaan,,tanda-tanda vital baik, mulai tensi, nadi, saturasi , pernapasan, hingga suhu badan dalam batas normal," jelasnya.
Baca Juga: PSK Dirampok dan Dianiaya Usai Layani Pelanggan, Pelakunya Bonyok Dihajar
Ismed mengaku juga sempat menemani Wali Kota Samarinda itu saat berjemur, untuk meningkatkan imunitas tubuh.
Berita Terkait
-
Tuntut Penyelesaian Konflik Tambang Muara Kate, Kantor Gubernur Kaltim Digeruduk
-
Wow! Stadion Segiri Berubah Total Usai Direnovasi 81 Miliar, Intip Perubahannya
-
Bukber Asyik di Samarinda & Balikpapan: Ini 5 Kafe serta Restoran Pilihan untuk Ramadan!
-
BRI Liga 1: Borneo FC Menangi Derby Kalimantan, Matheus Pato on Fire!
-
Momen Gibran Dicubit Warga saat Berkunjung ke Samarinda
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Dampak IKN, Babulu Diusulkan Punya Rumah Sakit Sendiri
-
Cuma Janji, Gaji Tak Dibayar, Karyawan RSHD Samarinda Mengadu ke Disnaker
-
650 Warga Kaltim Terdampak Dugaan BBM Tercemar, Pemprov Turun Tangan
-
Link DANA Kaget Aktif 17 April 2025: Siap-Siap Dapat Saldo Gratis
-
Maruarar Panggil AHY dan Basuki, Bahas Nasib Tower Hunian IKN