SuaraKaltim.id - Seorang pengendara motor yang tengah berhenti di lampu merah jadi sorotan publik lantaran berhenti dengan cara tak biasa.
Betapa tidak, laki-laki ini rupanya enggan menurunkan kakinya ke aspal. Alhasil, ia harus menjaga keseimbangan selama lampu merah.
Video aksi pemotor tersebut lantas viral, salah satunya diunggah oleh akun Instagram @drama.sosialmedia.
"Selama lampu merah si bapak itu enggak mau kakinya menyentuh jalanan. Cuma ada di negara +62," tulisnya dalam video seperti dikutip Suara.com, Selasa (12/1/2021).
Baca Juga: Puas Putusan Hakim, Polisi Segera Kirim Berkas Perkara Rizieq ke Jaksa
Dalam video itu, tampak seorang pemotor sedang antre menunggu lampu merah di persimpangan Jalan MH Thamrin, Jakarta Pusat.
Si pemotor menaikkan kedua kakinya di atas motor, ia tak menginjakkan kaki ke aspal selama lampu merah.
Pemotor yang membawa barang di bagian depan motor matiknya itu beberapa kali berusaha menyeimbangkan motornya agar tak terjatuh.
Saat lampu hijau tanda kendaraan diperbolehkan melaju, pemotor itu langsung tancap gas meninggalkan lokasi.
Aksi pemotor tersebut langsung viral di media sosial dan mencuri perhatian publik.
Baca Juga: Kabupaten Solok Diterjang Banjir dan Longsor: Jalan Amblas, Jembatan Ambruk
Beragam komentar kocak dari warganet langsung membanjiri kolom komentar tersebut.
Tak sedikit pula warganet mengaku terinspirasi dengan pemotor itu dan ingin mencoba menguji keseimbangan dengan tak menapakkan kaki saat lampu merah menyala.
"Sepatu baru itu," kata @chndrabrtrnd.
"Positif saja, bapaknya pemain sirkus," ujar @galgilgem.
"Seru juga ya si bapak," ungkap @shintadennyhernita.
"Menghibur diri dengan tantangan asyik juga tuh," ucap @louischandra08.
"SIM nya enggak nembak pasti," tutur @_bulaan.
Berita Terkait
-
Viral Guru Honorer Ganti Sepatu Usang Siswa dengan yang Baru Banjir Doa: Berkah Rezekinya
-
Azizah Salsha Curhat Soal Sumber Duit Pratama Arhan Jika Gantung Sepatu ke Orang Dekat Erick Thohir, Ada Apa?
-
Harga Sepatu Nyentrik Wamen Stella Christie Saat Temui Xi Jinping, Masih Terjangkau?
-
Ketemu Xi Jinping, Sepatu Nyentrik Prof Stella Christie Bikin Salfok: Lucu Banget
-
Ikut Dampingi Presiden Prabowo ke China, Sepatu Wamen Stella Christie Curi Fokus
Terpopuler
- Kini Rekening Ivan Sugianto Diblokir PPATK, Sahroni: Selain Kelakuan Buruk, Dia juga Cari Uang Diduga Ilegal
- Gibran Tinjau Makan Gratis di SMAN 70, Dokter Tifa Sebut Salah Sasaran : Itu Anak Orang Elit
- Tersandung Skandal Wanita Simpanan Vanessa Nabila, Ahmad Luthfi Kenang Wasiat Mendiang Istri
- Dibongkar Ahmad Sahroni, Ini Deretan 'Dosa' Ivan Sugianto sampai Rekening Diblokir PPATK
- Deddy Corbuzier Ngakak Dengar Kronologi Farhat Abbas Didatangi Densu: Om Deddy Lagi Butuh Hiburan
Pilihan
-
Perbandingan Giovanni Van Bronckhorst vs Shin Tae-yong, Adu Pantas Jadi Pelatih Timnas Indonesia
-
Patut Dicontoh! Ini Respon Eliano Reijnders Usai Kembali Terdepak dari Timnas Indonesia
-
Ada Korban Jiwa dari Konflik Tambang di Paser, JATAM Kaltim: Merusak Kehidupan!
-
Pemerintah Nekat Naikkan Pajak saat Gelombang PHK Masih Menggila
-
Dugaan Pelanggaran Pemilu, Bawaslu Pantau Interaksi Basri Rase dengan ASN
Terkini
-
Ada Korban Jiwa dari Konflik Tambang di Paser, JATAM Kaltim: Merusak Kehidupan!
-
Dugaan Pelanggaran Pemilu, Bawaslu Pantau Interaksi Basri Rase dengan ASN
-
Iuran Rp 20 Ribu untuk Listrik di SMA Negeri 1 Bontang, Disdik Kaltim Angkat Bicara
-
Kuasa Hukum Tuding Kejanggalan, Kasus Cek Kosong Hasanuddin Mas'ud Dibawa ke Tingkat Nasional
-
Pakai AC di Kelas, Orang Tua Murid Keluhkan Iuran Rp 20 Ribu untuk Bayar Listrik di SMA Negeri 1 Bontang