SuaraKaltim.id - Borneo FC telah siap mengikuti turnamen pramusim bertajuk Piala Menpora 2021. Borneo FC masuk dalam grup B, bersama PSM, Persija, dan Bhayangkara FC. Klub terakhir disebut akan menjadi lawan perdana Borneo FC.
"Kita akan bawa 29 pemain sesuai permintaan pelatih, jadi praktis kita bawa seluruh pemain yang ada termasuk yang sedang dalam masa pemulihan seperti Diego dan Wahyud," kata Manajer klub Farid, ditulis Sabtu 920/3/2021).
"Hari ini kita berangkat dari Samarinda, sesampai di Malang nanti sebelum masuk hotel kita akan diswab terlebih dahulu. Ini sudah bagian dari protokol kesehatan," kata Faird.
Farid meminta doa dan dukungan warga Samarinda dan seluruh Pusamania—sebutan fans Borneo FC.
Baca Juga: Tanpa Pemain Asing, PSIS Semarang Siap Berlaga di Piala Menpora
"Semogalah kita bisa lolos dari grup yang dikata orang neraka ini. Karena pada akhirnya tim yang bekerja keras yang punya peluang lebih dan kami percaya kepada pemain maupun pelatih. Doakan bisa membanggakan kota Samarinda," kata Farid
Daftar Susunan Pemain Borneo FC Piala Menpora 2021:
1. GIANLUCA CLAUDIO PANDEYNUWU
2. ANGGA SAPUTRO
3. PUALAM BAHARI
Baca Juga: Hasil Uji Coba PSS Sleman, Kelebihan dan Kekurangan Tim Mulai Terlihat
4. JAVLON GUSEYNOV
Berita Terkait
-
Persib Cuma Raih Hasil Imbang, Bojan Hodak: Harusnya Kami Menang 2-1
-
Hasil BRI Liga 1: Diwarnai Parade Gol Indah, Borneo FC Tahan Persib Bandung
-
FUN FACT: Daftar Pemain Timnas Indonesia Tersebar di 4 Benua, di Mana Paling Banyak?
-
Pelatih Belanda Akui Kecolongan: Kami Tidak Antisipasi
-
Persib Nol! Daftar Klub Liga 1 Paling Banyak Sumbang Pemain ke Timnas Indonesia Era Patrick Kluivert
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Dampak IKN, Babulu Diusulkan Punya Rumah Sakit Sendiri
-
Cuma Janji, Gaji Tak Dibayar, Karyawan RSHD Samarinda Mengadu ke Disnaker
-
650 Warga Kaltim Terdampak Dugaan BBM Tercemar, Pemprov Turun Tangan
-
Link DANA Kaget Aktif 17 April 2025: Siap-Siap Dapat Saldo Gratis
-
Maruarar Panggil AHY dan Basuki, Bahas Nasib Tower Hunian IKN