SuaraKaltim.id - Gubernur Isran Noor Sebut Jokowi Pasti Masuk Surga Karena Pindahkan IKN
Pernyataan Gubernur Kalimantan Timur (Kaltim) Isran Noor jadi perbincangan lagi. Terbaru, Gubernur Isran Noor sebut Presiden Joko Widodo atau Jokowi pasti masuk surga karena pindahkan ibu kota negara (IKN).
Pernyataan tersebut tersebar melalui Youtube SIL dan SKSG dengan judul “KULIAH UMUM Potensi dan Keberlanjutan Ibu Kota Negara di Kalimantan Timur”.
Pernyataan kontroversi itu berlangsung pada pada menit 44.08-46.04.
Baca Juga: Masyarakat Kalimantan Pesimis Pembangunan IKN Terealisasi Sampai Tahun 2024
“Makanya saya sampaikan kepada Bapak Jokowi, Presiden. Bapak Jokowi, Mas Jokowi, Bapak presiden, Bapak itu pasti masuk surga. ‘Kenapa Pak Isran?’ Tidak usah lagi bapak itu beramal ibadah. ‘Apa lagi itu Pak Isran?’ Karena Bapak telah mewujudkan cita-cita dua kepala negara untuk memindahkan Pak Soekarno dan Pak Suharto dan orangnya sudah meninggal,” ujar Isran Noor seperti terlihat dalam akun Youtube SIL dan SKSG, Kamis (8/4/2021) dilansir dari Kaltimtoday.co, jaringan Suara.com.
“Pak SBY. Pak SBY juga ingin memindahkan (ibu kota),” lanjut Isran Noor.
Masih dari sumber yang sama, Gubernur Isran Noor mengatakan, pemindahan IKN tidak tiba-tiba. Sudah melalui sejumlah kajian.
“Nah jadi Bapak enggak usah khawatir, Bapak pasti masuk surga. Nah jadi senang juga nih orang, Pak Jokowi-nya bahagia. masuk akal dari dia,” kata Isran Noor.
“Nah kemudian Bapak tidak usah pikir juga, karena kalau Bapak bisa memindahkan ibu kota ini, artinya Bapak akan dikenang oleh anak bangsa ini sampai kapan pun sebagai sebuah wujud karya besar kepala negara,” pungkas Isran Noor.
Baca Juga: Karena Ini, Presiden Jokowi Berterima Kasih ke Ulama
Penjelasan Humas Pemprov Kaltim
Berita Terkait
-
Datang ke UGM, Roy Suryo Ungkap Jurusan yang Diambil Jokowi Tak Ada
-
Ikut Desak Prabowo Reshuffle Kabinet, Refly Harun Sebut 17 Menteri Pro Jokowi: Jangan Dibiarkan!
-
Singgung Omongan Ganjar soal Menteri Temui Jokowi, PSI: Jangan Menjalankan Politik Pecah Belah
-
Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
-
Buntut Isu Matahari Kembar Usai Menteri Temui Jokowi: PSI: Silaturahmi Perintah Agama, Kok Dicurigai
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
Terkini
-
Dampak IKN, Babulu Diusulkan Punya Rumah Sakit Sendiri
-
Cuma Janji, Gaji Tak Dibayar, Karyawan RSHD Samarinda Mengadu ke Disnaker
-
650 Warga Kaltim Terdampak Dugaan BBM Tercemar, Pemprov Turun Tangan
-
Link DANA Kaget Aktif 17 April 2025: Siap-Siap Dapat Saldo Gratis
-
Maruarar Panggil AHY dan Basuki, Bahas Nasib Tower Hunian IKN