SuaraKaltim.id - Tiga pemain Borneo FC Samarinda akan berkarir di Rans Cilegon FC. Yakni Ilhamsyah, Rifal Lastori, dan Muhammad Ikhsan dengan status sebagai pemain pinjaman.
"Kita secara resmi meminjamkan Ilhamsyah, Rifal Lastori dan Muhammad Ikshan ke Rans Cilegon FC dengan durasi semusim. Ini hal penting bagi karir mereka agar bisa mengembangkan diri lebih baik lagi dan jam terbang bermain lebih juga," kata Manajer klub Borneo FC Farid Abubakar, Minggu (18/4/2021).
Artinya, ketiga pemain Borneo FC tersebut akan berlaga bersama Rans Cilegon FC untuk mengarungi Liga 2 musim ini.
"Kita harapkan mereka bisa membantu Rans Cilegon FC berprestasi juga di Liga 2 musim ini," kata Farid.
Usai meminjamakan tiga pemain, Borneo FC akan memboyong pemain baru. Siapa saja pemain anyar yang akan bergabung, Farid meminta doa kepada Pusamania dan Pusamanita, serta seluruh masyarakat Samarinda, agar proses rekrutmen pemain tanpa hambatan.
"Dengan adanya pemain yang dipinjamkan, besar kemungkinan kita akan mendatangkan pemain, untuk siapa aja mereka. Kita akan rilis nanti. Ditunggu saja siapa mereka yang merapat ke Samarinda, doakan lancar, " ungkap Farid.
Berita Terkait
-
Ada 400 hingga 600 Ton Sampah per Hari di TPA Bukit Pinang Samarinda
-
Jadwal Imsakiyah dan Buka Puasa Samarinda, Minggu 18 April 2021
-
Tiga Lokasi di Samarinda Jadi Percontohan Pengelolaan Sampah 3R
-
Kenalan di Aplikasi Chatting Online, Jalan Bareng Berujung Pemerkosaan
-
Ditemani Istri, Javlon Guseynov Senang Jalani Puasa Ramadhan di Samarinda
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
Terkini
-
Kronologi Wanita Muda di Samarinda Melahirkan Sendirian lalu Buang Bayinya
-
3 Mobil Kecil Honda buat Pemula, Pilihan Tepat di Awal 2026
-
6 Mobil Kecil Bekas Stylish untuk Wanita, Pilihan Aman yang Mudah Dikendarai
-
4 Mobil Bekas 50 Jutaan Kapasitas 7 Orang ke Atas, Pilihan Hemat Keluarga
-
4 Mobil Bekas di Bawah 150 Juta, Produksi Tahun Muda Jadi Pilihan Keluarga