SuaraKaltim.id - Bupati dan wakil bupati Kutai Barat akan dilantik Gubernur Kaltim Isran Noor secara tatao muka di Kantor Gubernur Kaltim, 26 April mendatang. Meski digelar tatap muka, namun peserta terbatas.
Agar bisa mengikuti proses pelantikan, Pemerintah Kabupaten Kutai Barat menggelar rapat koordinasi persiapan pelantikkan, agar bisa mengikuti acara secara virtual.
Rapat dipimpin Pelaksana Harian Bupati Kutai Barat Ayonius .
Ayonius mengatakan, pelantikan Bupati dan Wakil Bupati akan dilakukan secara tatap muka di Pondopo Odah Etam Kantor Gubernur Kaltim di Kota Samarinda dengan jumlah undangan terbatas dan telah ditentukan hanya berjumlah 7 orang.
Baca Juga: Gubernur Isran Noor Belum Setujui PTM, Kadisdik Balikpapan Beri Penjelasan
Dia menjelaskan, pelantikkan secara tatap muka karena mempertimbangkan seringnya gangguan internet.
Sehingga dikhawatirkan akan menganggu prosesi pelantikan. Namun dia memastikan pelantikan menerapkan protokol kesehatan ketat.
“Mempertimbangkan keadaan Kutai Barat saat ini, sering gangguan jaringan internet dan masih dalam situasi pandemi Covid-19, maka dikhawatirkan akan mengganggu jalannya pelaksanaan pelantikan,” ujarnya, Selasa (20/4/2021), kutip dari laman resmi Diskominfo Kutai Barat, dilansir dari Inibalikpapan.com, media jaringan Suara.com.
“Oleh sebab itu pelaksanaan pelantikan akan digelar di Provinsi dengan menerapkan protokol kesehatan yang ketat dan pembatasan undangan,”
Namun kata dia, pegawai, tokoh agama maupun kepala adat masyarakat masih bisa menyaksikan secara virtual. Karena diasediakan aplikasi zoom meeting yang difasilitasi oleh Dinas Komunikasi dan Informatika Kutai Barat.
Baca Juga: Pelantikan Kepala Daerah Terpilih di Bontang dan Kubar Secara Langsung
“Bagi setiap perangkat daerah, ormas, camat, lurah, petinggi, Tim Penggerak PKK, dan Kepala Adat yang ingin mengikuti jalannya pelaksanaan pelantikan Bupati dan Wakil Bupati terpilih pada 26 April 2021 dapat juga menyaksikan secara virtual melalui Aplikasi Zoom Meeting,” ujarnya.
Berita Terkait
-
Profil Bupati Kutai Barat FX Yapen, Ajudannya Viral Aniaya Sopir Truk
-
Profil dan Agama Isran Noor, Gubernur Kaltim Pamit dari Partai Nasdem, Punya Kekayaan Rp 20 M
-
Tawarkan Pembangunan IKN Ramah Lingkungan, Kedubes Australia Nantinya Pindah ke Ibu Kota Baru RI
-
Telan Anggaran Ratusan Miliar, KPK Temukan Banyak Proyek Mangkrak di Kalimantan Timur
-
Gubernur Kaltim Sebut Puan Maharani Calon Presiden, Jokowi Langsung Tepuk Tangan
Terpopuler
- Mees Hilgers: Saya Hampir Tak Melihat Apa Pun Lagi di Sana
- Coach Justin Semprot Shin Tae-yong: Lu Suruh Thom Haye...
- Jurgen Klopp Tiba di Indonesia, Shin Tae-yong Out Jadi Kenyataan?
- Saran Pelatih Belanda Bisa Ditiru STY Soal Pencoretan Eliano Reijnders: Jangan Dengarkan...
- Elkan Baggott Disuruh Kembali H-1 Timnas Indonesia vs Arab Saudi: STY Diganti, Lu Bakal Dipanggil
Pilihan
-
Hyundai All New Santa Fe Langsung Jadi Juara SUV Hybrid, Honda CR-V Minggir Dulu
-
Begini Tampang Sedih Pemain Arab Saudi usai Dipecundangi Timnas Indonesia
-
Timnas Indonesia Ungguli Arab Saudi, Ini 5 Fakta Gol Marselino Ferdinan
-
Profil Hendry Lie: Kekayaan, Bisnis dan Kasus Hingga Jadi Tersangka Korupsi Timah
-
Tantangan Pandam Adiwastra Janaloka dalam Memasarkan Batik Nitik Yogyakarta
Terkini
-
Tim Hukum Rudy-Seno Laporkan Oknum Paslon 01 Atas Dugaan Politik Uang
-
Fokus Penanganan Stunting, PPU Lampaui Target Nasional dengan Penurunan 11,55 Persen
-
Bandara IKN Siap Sambut Penerbangan Komersial, Proyeksi 2026
-
Bawaslu Temukan Pelanggaran Netralitas TAPPD, Pemkot Siapkan Tindak Lanjut
-
Bawaslu Bontang Tegaskan, Tuduhan Politik Uang Oknum RT Tidak Terbukti