SuaraKaltim.id - Orang tak dikenal atau OTK membakar mobil anggota DPRD Tapanuli Tengah (Tapteng) Madayansyah. Aksi pelaku di lokasi parker rumah kroban terekam CCTV, Sabtu (22/5/2021) sekitar pukul 03.21 WIB di Kelurahan Sibabangun, Kabupaten Tapanuli Tengah, Sumatera Utara.
Orang terdekat Madayansah yang pertama kali mengetahui hal tersebut. Korban tak memungkiri terkejut, apalagi ibunya dalam kondisi kurang sehat.
Politisi dari Partai Gerindra ini terbangun lalu keluar untuk memadamkan api dengan alat seadanya. Warga yang mengetahui ikut memadamkan api.
"Untung ada warga yang menelepon mobil tangki air yang tidak jauh dari rumah kami, barulah api dapat dipadamkan," katanya, dilansir Antara, Senin (24/5/2021).
Baca Juga: Alamak! Mobil Anggota DPRD Tapteng Dibakar OTK
Dari rekaman CCTV diduga pelaku ada dua orang. Mereka masuk ke dalam garasi dan menyiramkan sesuatu serta membakar mobil Honda CR-V BK 1785 UX.
"Jelas mobil kami bukan terbakar, melainkan dibakar. Dalam CCTV jelas terlihat terduga pelaku ada dua orang," katanya.
Kekinian insiden tersebut telah ditangani oleh Polres Tapanuli Tengah. Korban dan beberapa saksi sudah diminta keterangan.
Berita Terkait
-
Usut Aset Tersangka dan Mekanisme Dana Hibah, 8 Anggota DPRD Jatim hingga Staf Dewan Diperiksa KPK
-
Komitmen Berkelanjutan, Pemkot Surabaya Wujudkan Pemerataan Akses Layanan Kesehatan
-
Ibadah Terganggu, Umat Buddha Cetya Mengadu ke DPRD DKI, Begini Jalan Tengahnya
-
Numpang Kantor Orang, KPK Periksa 7 Bekas Anggota DPRD Jatim Kasus Korupsi Dana Hibah
-
Gelar Syukuran Jadi Legislator Papua Tengah, Hengki Kegou: Saya Tegas Menolak Transmigrasi!
Terpopuler
- Kini Rekening Ivan Sugianto Diblokir PPATK, Sahroni: Selain Kelakuan Buruk, Dia juga Cari Uang Diduga Ilegal
- Gibran Tinjau Makan Gratis di SMAN 70, Dokter Tifa Sebut Salah Sasaran : Itu Anak Orang Elit
- Tersandung Skandal Wanita Simpanan Vanessa Nabila, Ahmad Luthfi Kenang Wasiat Mendiang Istri
- Dibongkar Ahmad Sahroni, Ini Deretan 'Dosa' Ivan Sugianto sampai Rekening Diblokir PPATK
- Deddy Corbuzier Ngakak Dengar Kronologi Farhat Abbas Didatangi Densu: Om Deddy Lagi Butuh Hiburan
Pilihan
-
Perbandingan Giovanni Van Bronckhorst vs Shin Tae-yong, Adu Pantas Jadi Pelatih Timnas Indonesia
-
Patut Dicontoh! Ini Respon Eliano Reijnders Usai Kembali Terdepak dari Timnas Indonesia
-
Ada Korban Jiwa dari Konflik Tambang di Paser, JATAM Kaltim: Merusak Kehidupan!
-
Pemerintah Nekat Naikkan Pajak saat Gelombang PHK Masih Menggila
-
Dugaan Pelanggaran Pemilu, Bawaslu Pantau Interaksi Basri Rase dengan ASN
Terkini
-
Ada Korban Jiwa dari Konflik Tambang di Paser, JATAM Kaltim: Merusak Kehidupan!
-
Dugaan Pelanggaran Pemilu, Bawaslu Pantau Interaksi Basri Rase dengan ASN
-
Iuran Rp 20 Ribu untuk Listrik di SMA Negeri 1 Bontang, Disdik Kaltim Angkat Bicara
-
Kuasa Hukum Tuding Kejanggalan, Kasus Cek Kosong Hasanuddin Mas'ud Dibawa ke Tingkat Nasional
-
Pakai AC di Kelas, Orang Tua Murid Keluhkan Iuran Rp 20 Ribu untuk Bayar Listrik di SMA Negeri 1 Bontang