SuaraKaltim.id - Satuan Reserse Narkoba Polres Metro Jakarta Barat (Jakbar) menangkap musisi berinisial EAP alias AN terkait kasus narkoba. Dia diciduk polisi di kawasan Cibubur pada Jumat (11/6).
Penangkapan itu dibenarkan Kapolres Metro Jakbar Kombes Pol Ady Wibowo. Dia menyebut, AN merupakan salah satu musisi ternama di tanah air.
"Benar, kami baru saja menangkap musisi ternama berinisial AN," kata Ady dalam keterangannya pada Minggu (13/6/2021).
Sementara itu, Kasat Reserse Narkoba Polres Metro Jakbar AKBP Ronaldo Maradona Siregar mengatakan penangkapan terhadap AN dilakukan di rumah yang berada di sebuah perumahan kawasan Cibubur.
Baca Juga: Kondisi Terkini Musisi AN Setelah Ditangkap di Cibubur karena Kasus Narkoba
Kekinian, Satuan Reserse Narkoba Polres Metro Jakarta Barat masih melakukan pemeriksaan terhadap AN.
"Pemeriksaan masih dilakukan secara intensif oleh Unit 1 Narkoba Polres Metro Jakarta Barat di Bawah Pimpinan Kanit AKP Hary Gasgari," ujarnya.
Lebih lanjut dia menyatakan bakal menyampaikan informasi terbaru dalam waktu dekat.
"Nanti akan kami sampaikan lagi," katanya.
Baca Juga: Musisi AN Ditangkap Polisi di Cibubur, Lagi Diperiksa di Polres Jakarta Barat
Berita Terkait
-
Konsep Pidana di Indonesia Berubah Jadi Alasan 5 Anggota Bali Nine Akan Dipulangkan
-
Keajaiban di Menit Terakhir, Mary Jane Lolos dari Hukuman Mati, Kini Dipulangkan ke Filipina
-
Mary Jane Veloso Akan Pulang ke Filipina, Ibunya Malah Khawatir: Lebih Baik Tetap di Indonesia!
-
Sosok Robby Adriansyah, Petugas Lapas Tanjung Raja yang Dimutasi Usai Viralkan Napi Pesta Narkoba
-
Miliaran Harga Narkoba yang Menjerat Mary Jane Veloso Hingga Dijerat Hukuman Mati
Terpopuler
- Profil dan Agama Medina Dina, Akan Pindah Agama Demi Nikahi Gading Marteen?
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Baim Wong Terluka Hatinya, Olla Ramlan Maju Senggol Paula Verhoeven: Ego Laki Jangan Disentil Terus
- Rumah Baru Sarwendah Tersambar Petir
- Beda Kekayaan AKP Dadang Iskandar vs AKP Ryanto Ulil di Kasus Polisi Tembak Polisi
Pilihan
-
Proyek IKN Dorong Investasi Kaltim Capai Rp 55,82 Triliun Hingga Triwulan III
-
Tim Hukum Isran-Hadi Ungkap Bukti Dugaan Politik Uang oleh Anggota DPR RI Berinisial SS
-
Lihat Jaksa di Sidang Tom Lembong Cengar-cengir, Publik Malah Kesal: Nasib Orang Dianggap Bercandaan!
-
GERKATIN: Ruang Berkarya bagi Teman Tuli
-
5 Asteroid Paling Berbahaya Bagi Bumi, Paling Diwaspadai NASA
Terkini
-
Proyek IKN Dorong Investasi Kaltim Capai Rp 55,82 Triliun Hingga Triwulan III
-
Tim Hukum Isran-Hadi Ungkap Bukti Dugaan Politik Uang oleh Anggota DPR RI Berinisial SS
-
Prediksi BMKG: Pasang Laut Kaltim Capai 2,7 Meter, Berikut Dampaknya
-
Hibah $7,6 Juta dari AS untuk Wujudkan Pusat Komando di IKN
-
Pilkada Serentak Kaltim, Milenial dan Gen Z Diharapkan Jadi Penentu Arah Baru