SuaraKaltim.id - Usai melakoni training camp (TC) di Yogyakarta, skuad Borneo FC pulang ke Samarinda. Sultan Samma dkk kembali berlatih untuk persiapan menghadapi kompetisi Liga 1 yang akan bergulir Juli 2021.
Pelatih Borneo FC Mario Gomez mengatakan, masih tersisa waktu hampir dua pekan untuk membenahi yang menjadi kekurangan selama menjalani pesatan latihan di Yogyakarta. Dia berharap waktu yang tersisa bisa maksimal dimanfaatkan.
“Ada pembenahan yang akan kami lakukan dan semoga bisa memaksimalkan waktu yang ada,” ujar Mario Gomez, dikutip dari Inibalikpapan.com - jaringan Suara.com, Jumat (18/6/2021).
Pelatih berdarah Argentina itu bersyukur, bek sayap Rifad Marasabessy yang sebelumnya bergabung dengan timnas dalam kuafikasi Piala Dunia 202 sudah kembali bergabung. Begitu pun pemain anyarnya Jonathan Bustos bisa segera pulih.
Baca Juga: Skuad Borneo FC Makin Lengkap, Mario Gomez Optimis Sambut Musim Baru Liga 1
“Skuad kami sudah lengkap. Rifad yang membela timnas juga sudah bisa bergabung nanti dan semoga Bustos juga sudah mengikuti latihan bersama tim,” tambah Gomes.
Bustos memang sedang dalam tahap pemulihan cedera di bagian pinggang, yang dialaminya saat di Jogjakarta. Namun dari keterangan diperoleh, kondisi Bustos sudah berangsur membaik dan kemungkinan sudah bisa bergabung dengan rekan-rekannya yang lain.
“Kalau tim sudah lengkap, akan memudahkan kami memberikan materi latihan taktik dan strategi. Kami juga akan lebih mudah menentukan siapa pemain yang siap untuk dimainkan di kompetisi nanti,” ujarnya.
Berita Terkait
-
Tuntut Penyelesaian Konflik Tambang Muara Kate, Kantor Gubernur Kaltim Digeruduk
-
Persib Cuma Raih Hasil Imbang, Bojan Hodak: Harusnya Kami Menang 2-1
-
Hasil BRI Liga 1: Diwarnai Parade Gol Indah, Borneo FC Tahan Persib Bandung
-
Wow! Stadion Segiri Berubah Total Usai Direnovasi 81 Miliar, Intip Perubahannya
-
Bukber Asyik di Samarinda & Balikpapan: Ini 5 Kafe serta Restoran Pilihan untuk Ramadan!
Terpopuler
- Marselino Ferdinan Dicoret Patrick Kluivert! Ini 3 Calon Penggantinya di Timnas Indonesia
- 17 HP Xiaomi Ini Tidak Didukung HyperOS 2.1, Ada Perangkatmu?
- Sebut Pegawai Luhut Sosok Asli di Foto Ijazah UGM, Roy Suryo: Saya Pastikan 99,9 Persen Bukan Jokowi
- 8 Kode Redeem FF Hari Ini 14 April 2025 Masih Aktif Siap Dipakai, Klaim Sekarang!
- Ini Syarat Pemutihan Pajak Kendaraan 2025, Warga Jateng Siap-siap Bebas Denda!
Pilihan
-
Penurunan Fungsi Kognitif Akibat Kebiasaan Pakai AI: Kemajuan atau Ancaman?
-
'Di Udara' Efek Rumah Kaca: Seruan Perjuangan yang Tidak Akan Pernah Mati
-
Terus Pecah Rekor! Harga Emas Antam 1 Gram Kini Dibanderol Rp1.975.000
-
Gaikindo Peringatkan Prabowo soal TKDN: Kita Tak Ingin Industri Otomotif Indonesia Ambruk!
-
Piala Dunia U-17 2025: Perlunya Tambahan Pemain Diaspora di Timnas Indonesia U-17
Terkini
-
Farid Nurrahman tentang Jembatan Mahakam 1: Jika Melewati Umur Strukturnya, Harus Dibangun Baru
-
64 Ribu Wisatawan Kunjungi IKN, Balikpapan Jadi Titik Transit Utama
-
Pertamina Gandeng Bengkel Resmi untuk Tangani Motor Berebet di Bontang
-
Tak Perlu Jauh-jauh, Liburan Seru Saat Long Weekend Bisa Dinikmati di Samarinda
-
Tahap II Pembangunan IKN Dimulai, Pemerintah Gelontorkan Rp 48,8 Triliun dari APBN