SuaraKaltim.id - Penumpukan massa terjadi saat vaksinasi dilakukan di Balikpapan. Tepatnya di Balikpapan Sport and Covention Center (BSCC) Dome, Senin (9/8/2021).
Akibatnya Satuan Tugas (Satgas) Covid-19 Kota Balikpapan pun langsung bertindak. Menyadur dari Inibalikpapan.com--Jaringan Suara.com, Rabu (11/8/2021) Kepala Bidang Keamanan dan Penegakan Hukum Satgas Covid-19 Kota Balikpapan, Zulkifli mengatakan, penumpukan tersebut disebabkan warga yang hadir tidak sesuai dengan nomor antrian.
Seperti, yang seharusnya dapat nomor antrian siang, justru datang di waktu antrian pagi.
“Kesalahan pada waktunya saja yang tidak dicermati, padahal disitu jelas dicantumkan waktu dan nomor antriannya,” ujarnya.
Untuk mencegah kerumunan lagi maka warga diminta untuk melihat waktu yang ada di jadwal undangan vaksin. Agar tidak ada penumpukan di depan pintu masuk. Atau di acara vaksinasi.
“Kami juga mengarahkan bagi yang belum waktu jamnya untuk divaksin, agar menunggu diluar dome dan diminta tidak berkerumun serta menjaga jarak,” tuturnya.
Sementara itu dari beberapa pekan pelaksanaan PPKM Level 4 di Balikpapan terlihat angka terkonfirmasi positif di Balikpapan mengalami penurunan, yang awalnya berkisar diangka 500 kasus baru perhari, menjadi 300 kasus saja.
“Begitupun tingkat kesembuhan juga semakin tinggi dari pada kasus baru tiap harinya,” tutup Zulkifli.
Baca Juga: Lowongan Kerja Pertamina 2021, Ada 77 Posisi di PT Kilang Pertamina Balikpapan
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
3 Mobil Daihatsu Bekas 7-Seater yang Nyaman buat Keluarga, Irit Pula!
-
40 Ribu Rumah Rusak Akibat Bencana Alam Sepanjang 2025 di Kaltim
-
Ribuan Paket Logistik Disiagakan untuk Warga Terdampak Banjir di Tabang
-
3 Mobil Keluarga Bekas Toyota Paling Nyaman untuk Lansia dan Anak-anak
-
5 Mobil Bekas 7-Seater 50 Jutaan, Pilihan Ekonomis Kendaraan Bertenaga