SuaraKaltim.id - Walaupun sudah resmi bercerai Ayus dan Ririe Firdaus masih tetap menjaga komunikasi dan hubungannya dengan baik. Terbukti dengan adanya video yang beredar, berdurasi 23 detik.
Ayus, menggunakan pakaian serba hitam, sedangkan Ririe menggunakan baju bermotif dengan dasar merah muda. Dalam video itu keduanya nampak saling melempar candaan.
Ririe yang ingin berangkat, meminta kedua anaknya untuk salim kepadanya. Sontak setelah itu, ada komentar dari seorang pria yang merekam kejadian tersebut.
"Lah sama papa gak salim?," kata pria itu dan diulangi sekali lagi.
Ketika selesai mendapatkan saliman dari anaknya, Ririe langsung menghampiri Ayus. Tapi bukan untuk bersaliman.
Justru sembari bercanda, Ririe datang dan langsung memukul kepala Ayus. Kemudian berpegangan tangan, seolah saling menyodorkan diri siapa yang harusnya bersaliman.
"Bolak-balik, bolak balik," kekeh Ayus kepada Ririe.
Sembari tergelak, pria yang merekam kejadian itu pun melanjutkan perkataannya.
"Biar berkah," singkatnya.
Baca Juga: Tuduh Kabel Wifi Tetangga Nyolong Listrik, Emak-emak Ngomel Sambil Bawa Kitab Suci
Ririe pun ikut tertawa. Kemudian masuk ke dalam mobil untuk bersiap diri berangkat.
"Kita berangkat Pa," kata pria yang merekam video.
"Dadah papa," timpal Ririe setelahnya dengan nada lembut.
Komentar netizen
Candaan dan guyonan itu tuai komentar netizen. Akun @lambeturah_official yang mengunggah itupun menulis keterangan tulisan yang juga memancing netizen untuk berkomentar.
"Ademmmm... Nyesssss," tulis pemilik akun.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
3 Mobil Daihatsu Bekas 7-Seater yang Nyaman buat Keluarga, Irit Pula!
-
40 Ribu Rumah Rusak Akibat Bencana Alam Sepanjang 2025 di Kaltim
-
Ribuan Paket Logistik Disiagakan untuk Warga Terdampak Banjir di Tabang
-
3 Mobil Keluarga Bekas Toyota Paling Nyaman untuk Lansia dan Anak-anak
-
5 Mobil Bekas 7-Seater 50 Jutaan, Pilihan Ekonomis Kendaraan Bertenaga