SuaraKaltim.id - Penampakan angin puting beliung di sekitar perairan Muara Berau, Muara Badak, Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar) menggerkan warganet. Video berdurasi 33 detik itu diunggah di akun instagram @info_kukar.
Berdasarkan video amatir yang direkam oleh seorang pria, angin puting beliung itu terjadi beberapa detik berdekatan dengan aktifitas kapal yang terjadi di perairan tersebut.
"Awan kah yang tergulung sampai bawah itu? Awan hitam? (Anginnya) derasnya itu," ucap pria yang merekam kejadian tersebut.
Dirinya juga membandingkan situasi lain di sekitar angin. Dari sisi kiri dan kanan, nampak awan cerah terlihat. Berbeda dengan titik yang terdapat angin puting beliung tersebut, di mana ada awan hitam pekat bergumul di sana.
Baca Juga: Viral Motor Disita Debt Collector, Driver Ojol Nekat Pertahankan Sampai Terseret
"Coba lihat sisi sini, terangnya ini. Itu nah (titik angin puting beliung), badai," sambung pria yang merekam tersebut.
Keterangan tulis yang ada dalam video juga menjelaskan penampakan angin puting beliung di kawasan tersebut. Sang pemilik akun mengatakan bahwa kejadian itu terjadi pada sore hari pukul 17.00 Wita, Senin (6/9/2021) kemarin.
"Penampakan tersebut berhasil terekam muncul di tengah cuaca mendung yang terjadi di sekitar perairan Muara Berau, Kalimantan Timur," tulis si pemilik akun, dikutip Selasa (7/9/2021).
Unggahan itu pun viral. Ditonton sebanyak 15.635 kali, dan disukai sebanyak 2.687 kali oleh warganet.
Komentar warganet
Baca Juga: Terlihat Muda, Viral Seorang Nenek Dirias Pakai Es Batu dan Ditempeli Sticker
Melihat peristiwa itu, para warganet sontak berbondong-bondong berkomentar. Ada dari mereka yang merespon aksi pria yang merekam kejadian tersebut. Ada pula yang berkomentar tentang krisis iklim yang terjadi di Kaltim.
Berita Terkait
-
Rela Iuran Selama 3 Tahun, Warga Grobogan Lakukan Perbaikan Jalan Mandiri
-
Satpam Bekuk Pria Nyamar Jadi Perempuan di Masjid NTB: Ngaku Dapat Bisikan Gaib
-
Viral Belanja Jutaan di PIM Pakai M-Banking Palsu, Cewek Hijab 'Pengedit Andal' Dicokok di Hotel OYO
-
Profil UD Sentoso Seal, Distributor Oli yang Tahan Ijazah dan Potong Gaji Karyawan Jika Salat Jumat
-
Jualan Bakso dengan Gerobak? Sorry, di Kalimantan Sudah Pakai Avanza!
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
Terkini
-
Dampak IKN, Babulu Diusulkan Punya Rumah Sakit Sendiri
-
Cuma Janji, Gaji Tak Dibayar, Karyawan RSHD Samarinda Mengadu ke Disnaker
-
650 Warga Kaltim Terdampak Dugaan BBM Tercemar, Pemprov Turun Tangan
-
Link DANA Kaget Aktif 17 April 2025: Siap-Siap Dapat Saldo Gratis
-
Maruarar Panggil AHY dan Basuki, Bahas Nasib Tower Hunian IKN