SuaraKaltim.id - Setelah takluk dari Persik Kediri di laga kedua dengan skor 1-0, Pelatih Borneo FC Samarinda Mario Gomez menegaskan, timnya akan kembali bangkit.
“Kami harus bangkit dari laga ini,” ujar dilansir dari Inibalikpapan.com--Jaringan Suara.com, Minggu (12/09/2021).
Ia mengungkapkan, anak asuhnya sebenarnya bermain cukup baik. Bahkan berdasarkan statistik, penguasaan bola tim asal Kota Tepian itu cukup dominan, sebanyak 63%.
“Saya rasa para pemain di laga ini bermain bagus karena kami bermain imbang di babak pertama,” ujarnya.
Baca Juga: Pekan Kedua BRI Liga 1, Ini Link Streaming PSIS Semarang Menghadapi Persija Jakarta
Bahkan ada sejumlah peluang yang sebenarnya harusnya bisa dimaksimalkan untuk mencetak gol.
“Ada banyak peluang. di babak kedua, ada peluang, tapi tidak banyak,” ujarnya.
Kata dia, satu kesalahan yang dilakukan pemainnya harus dibayar mahal. Karena Persik akhirnya mampu mencuri gol kemenangan di menit ke-79 pada babak kedua melalui kaki Ady Eko.
Tapi mereka bangkit di babak kedua. Satu kali kesalahan ini memang harus ditebus oleh Borneo FC.
"Karena ini sepakbola. Kami kalah, tapi kami harus bangkit dari laga ini,” pungkasnya.
Baca Juga: Samarinda Banjir (Lagi), 37 Titik Jalan di Genangi, 2 Peristiwa Longsor dan Pohon Tumbang
Berita Terkait
-
3 Pemain Paling Bersinar di Pekan ke-10 BRI Liga 1: Ada Debutan dari Brasil
-
BRI Liga 1 Baru 10 Pekan, 2 Wasit Sudah Catatkan 'Rekor' Hadiah Penalti!
-
Jeda Kompetisi, Persebaya Fokus Pemulihan Ernando Ari dan Malik Risaldi
-
Hasil BRI Liga 1: Duo Striker Cetak Gol, Persija Jakarta Libas Madura United 4-1
-
BRI Liga 1: Juru Gedor Kurang Gacor, PSIS Semarang Punya Tugas yang Berat!
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
- Pandji Pragiwaksono Ngakak Denny Sumargo Sebut 'Siri na Pace': Bayangin...
- Beda Penampilan Aurel Hermansyah dan Aaliyah Massaid di Ultah Ashanty, Mama Nur Bak Gadis Turki
- Jadi Anggota DPRD, Segini Harta Kekayaan Nisya Ahmad yang Tak Ada Seperempatnya dari Raffi Ahmad
Pilihan
-
Selamat Ulang Tahun ke-101, Persis Solo!
-
Freeport Suplai Emas ke Antam, Erick Thohir Sebut Negara Hemat Rp200 Triliun
-
6 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB, Terbaik November 2024
-
Neta Hentikan Produksi Mobil Listrik Akibat Penjualan Anjlok
-
Saldo Pelaku UMKM dari QRIS Nggak Bisa Cair, Begini Respon Menteri UMKM
Terkini
-
Unik dan Sehat! Sporturism Kaltim Tawarkan Pengalaman Olahraga Sambil Petik Buah
-
Hadi Mulyadi: Pemprov Kaltim Terus Wujudkan Akses Pendidikan bagi Penyandang Disabilitas
-
Ekonomi Kaltim Tumbuh Stabil 5,52 Persen YoY, Sektor Listrik dan Gas Melonjak 18,74 Persen
-
Izin Kampanye di GOR Kadrie Oening Dihambat, Tim Isran-Hadi Protes Keras
-
Aroma Ketidakadilan di Debat Pilkada Kaltim? Tim Hukum Isran-Hadi Desak Transparansi KPUD