SuaraKaltim.id - Sebanyak 24 tim akan berlaga dalam babak penyisihan grup kompetisi liga 2 musim 2021 yang akan mulai berlangsung pada Minggi (26/9/2021).
Dalam kompetisi kasta kedua nasional itu, 24 tim terbagi dalam empat grup. Di mana masing-masing grup dihuni 6 tim peserta di masing-masing wilayah. Tiga klub terbaik akan lolos ke liga 1 musim depan.
Mengutip dari Inibalikpapan.com--Jaringan Suara.com, Jumat (24/9/2021), tim asal Kaltim Persiba Balikpapan dan Mitra Kukar tergabung di grup D, bersama Sulut United FC, PSBS Biak, Persewar Waropen dan Kalteng Putra FC yang menjadi tuan rumah.
Namun PT Liga Indonesia Baru (LIB) selaku operator kompetisi belum merilis jadwal pertandingan untuk grup A dan D. Sejauh ini, baru jadwal pertandingan grup B dan C yang dirilis.
Untuk pembukaan recananya akan mempertandingkan Persis Solo vs PSG Pati pada Minggu (26/9/2021) pukul 18.30 Wib.
Kemudian PSCS Cilacap vs PSIM Jogyakarta pada Minggu 26/09/2021) pukul 21.00 WIB
Lalu Persekat Tegal vs Badak Lampung FC pada Senin (27/09/2021) pukul 15:15 WIB. Persijap Jepara vs Hizbul Wathan pada Senin (27/9/2021) pukul 15.15 Wib dan Perserang Serang vs PSKC Cimahi pada Senin (27/9/2021/) pukul 20.30 Wib.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
Kronologi Wanita Muda di Samarinda Melahirkan Sendirian lalu Buang Bayinya
-
3 Mobil Kecil Honda buat Pemula, Pilihan Tepat di Awal 2026
-
6 Mobil Kecil Bekas Stylish untuk Wanita, Pilihan Aman yang Mudah Dikendarai
-
4 Mobil Bekas 50 Jutaan Kapasitas 7 Orang ke Atas, Pilihan Hemat Keluarga
-
4 Mobil Bekas di Bawah 150 Juta, Produksi Tahun Muda Jadi Pilihan Keluarga