SuaraKaltim.id - Sebuah motor Revo hangus terbakar di kawasan SP di Kecamatan Sebulu, Kutai Kartanegara (Kukar). Peristiwa itu terjadi pada pagi menjelang siang hari sekitar pukul 10.40 Wita, Rabu (20/10/2021).
Salah seorang pria yang diduga merupakan warga di wilayah tersebut, merekam peristiwa itu dan diunggah kembali oleh akun @info_kukar. Pria yang merekam peristiwa itu merasa kasihan dengan pengendara yang motornya terbakar.
"Kasian cuk," kata pria yang merekam video tersebut, dikutip di hari yang sama.
Pria itu merekam kejadian tersebut ketika ia dan temannya melintasi wilayah itu menggunakan mobil. Nampak dari video tersebut, beberapa warga berusaha mematikan api dari motor yang terbakar, dan mengamankan situasi sekitar.
Baca Juga: Viral Pengantin Pria Terpeleset ke Kolam Renang, Aksi Sembunyikan Malu Tak Terduga
Tanggapan warganet
Warganet yang melihat video tersebut memberikan tanggapannya melalui kolom komentar. Beberapa dari mereka ada yang menanyakan penyebab dari terbakarnya motor Revo tersebut.
Ada juga yang merasa kasian sama pemilik motor itu. Serta, ada juga yang memberikan komentar jenakanya.
"Kebakar kenPa Itu," tanya salah seorang warganet.
"Makanya jangan taruh hp di dalam jok," tutur yang lain.
Baca Juga: Video Ibu Celine Evangelista Pada Juni 2021 Kembali Viral, Sebut Ada Teman Baru Lagi
"Kasiannya," ucapnya.
"itu adalah mtor ghost rider," terang warganet lain.
"ghost rider dunia nyata wkwkwk," timpalnya.
Hingga berita ini selesai ditulis, unggahan @info_kukar itu sudah ditonton sebanyak 9.560 kali, disukai sebanyak 1.399 kali dan terus bertambah.
Berita Terkait
Terpopuler
- Cerita Stefano Lilipaly Diminta Bela Timnas Indonesia: Saya Tidak Bisa
- Ibrahim Sjarief Assegaf Suami Najwa Shihab Meninggal Dunia, Ini Profilnya
- Siapa Pembuat QRIS yang Hebohkan Dunia Keuangan Global
- 7 Rekomendasi Mobil Matic Bekas di Bawah Rp30 Juta, Murah Tetap Berkelas
- 9 Rekomendasi Mobil Bekas Harga Rp 30 Jutaan, Mesin Bandel Dan Masih Banyak di Pasaran
Pilihan
-
Mau Masuk SMA Favorit di Sumsel? Ini 6 Jalur Pendaftaran SPMB 2025
-
Mobilnya Dikritik Karena Penuh Skandal, Xiaomi Malah Lapor Warganet ke Polisi
-
Bos Sritex Ditangkap! Bank BJB, DKI Hingga Bank Jateng Terseret Pusaran Kredit Jumbo Rp3,6 Triliun?
-
Warga RI Diminta Tingkatkan Tabungan Wajib di Bank Demi Cita-cita Prabowo Subianto
-
5 HP dengan Kamera Terbaik di Dunia 2025, Ada Vivo dan Huawei
Terkini
-
7 Link DANA Kaget Untuk Persiapan Promo Gajian di Akhir Bulan, Segera Klik Linknya
-
Antrean BBM di Balikpapan Mulai Terurai, SPBU Kini Beroperasi 24 Jam
-
Link DANA Kaget Resmi Hari Ini: Cek 3 Tautan Bernilai Ratusan Ribu!
-
5 Link DANA Kaget Terbaru 21 Mei 2025, Buruan Klaim Sebelum Kehabisan!
-
Bupati PPU Dorong Pramuka Kelola Kawasan Edukasi Lingkungan di Era IKN