SuaraKaltim.id - Musisi senior Indonesia Iwan Fals hari ini, Kamis (4/11) tiba-tiba datang ke Polda Metro Jaya. Ia datang bersama empat orang pengacara, Cikal, dan sang istrinya, Rosana.
Mengenakan kaos Poloshirt berwarna hitam serta masker cokelat, musisi 60 tahun itu tiba sekitar pukul 10.50 WIB. Ia bahkan sempat melambaikan tangan ke arah awak media.
Tapi, ketika ditanya soal urusan apa ia menyambangi Polda Metro Jaya, penyanyi 'Bento' itu belum bersedia mengungkapkan. Ia hanya langsung masuk ke Sentra Pelayanan Kepolisiam Terpadu (SPKT) di Polda Metro Jaya.
"Saya masuk dulu ya ke dalam," katanya singkat dilansir dari matamata.com, di hari yang sama.
Baca Juga: Rilis Album Pun Aku, Iwan Fals Gandeng Danilla Hingga Nadin Amizah
Sampai berita ini selesai ditulis, musisi legendari Indonesia itu masih menjalani laporan dan dri perwakilannya belum ada yang bersedia untuk memberikan keterangan apapun terkait kedatangan Iwan Fals yang terbilang mendadak di Polda Metro Jaya.
Berita Terkait
-
Kanal LikS Suara.com Kena Serangan Siber dalam 72 Jam Terakhir
-
Ambulans Kena Tilang Elektronik, Polda Metro Jaya: Evaluasi!
-
'Aroma' Poles Laporan Keuangan FORE Merebak Lagi, Bosnya Buka Suara
-
Polisi Imbau Warga Hindari Kawasan GBK: Ada Konser Taeyeon SNSD dan Laga Persija vs Persebaya
-
Malam Ini Batas Akhir Penyampaian LHPKN, KPK Ingatkan Sanksi Bagi Pejabat yang Belum Lapor
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Dampak IKN, Babulu Diusulkan Punya Rumah Sakit Sendiri
-
Cuma Janji, Gaji Tak Dibayar, Karyawan RSHD Samarinda Mengadu ke Disnaker
-
650 Warga Kaltim Terdampak Dugaan BBM Tercemar, Pemprov Turun Tangan
-
Link DANA Kaget Aktif 17 April 2025: Siap-Siap Dapat Saldo Gratis
-
Maruarar Panggil AHY dan Basuki, Bahas Nasib Tower Hunian IKN