SuaraKaltim.id - Heboh di media sosial Instagram seekor buaya yang nampak sedang bersantai di wilayah permukiman warga. Video itu berdurasi 42 detik dan diunggah oleh akun @info_kukar.
Dari video tersebut, nampak wanita dan pria yang merekam video itu memperlihatkan secara jelas sosok buaya tersebut. Mereka bahkan terkejut melihat penampakan buaya itu.
"Waaaaww, di bawah rumah aku guys," kata wanita tersebut, dikutip Rabu (24/11/2021.
Wanita itu juga meminta tolong kepada pihak yang berwenang untuk menangkap buaya tersebut. Karena diduga meresahkan.
Baca Juga: Lugas! Ditanya Anda Kadrun, Ini Jawaban Anies Baswedan, Bikin Deddy Ketawa
"Nggak ada yang mau tangkap? Siapa yang mau tangkap ini hah?" tanyanya.
Berdasarkan keterangan video yang diberikan oleh sang admin, diketahui buaya itu berada di wilayah Kutai Kartanegara. Tepatnya di Gang Udang, Desa Muara Badak Ulu, Kecamatan Muara Badak.
"Seekor buaya besar terpantau sedang nongkrong santai di salah satu kolong rumah warga di wilayah Gg. Udang, Desa Muara Badak Ulu, Kecamatan Muara Badak," jelasnya.
Lalu, dari keterangan tulis yang diberikan sang admin, dirinya justru memberikan keterangan jenaka yang memancing banyak warganet berkomentar.
"Tumben nongkrong sendirian, biasanya nongkrong rame-rame ," ucapnya.
Baca Juga: Viral Video Ayah Hadiri Wisuda Anak yang Sudah Meninggal, Tak Kuasa Menahan Tangis
Tanggapan warganet
Berita Terkait
-
6 Rekomendasi Tempat Wisata Viral di Bandung, Cocok untuk Liburan Keluarga
-
Skandal Ayu Aulia: Cium Bibir Zikri Daulay hingga Dianiaya, Kini Heboh Jadi Selingkuhan Ridwan Kamil
-
Viral! Kawasan Wisata Pantai Anyer Penuh Manusia, Niat Healing Malah Pusing
-
Asal Usul Walid, Lagi Ramai Disebut di TikTok sampai Trending di X
-
Viral, Apakah 'Meminum Retinol' Benar-benar Bisa Memperbaiki Kulit?
Tag
Terpopuler
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Pemain Keturunan Indonesia Statusnya Berubah Jadi WNI, Miliki Prestasi Mentereng
- Pemain Keturunan Indonesia Bikin Malu Raksasa Liga Jepang, Bakal Dipanggil Kluivert?
- Jika Lolos Babak Keempat, Timnas Indonesia Tak Bisa Jadi Tuan Rumah
- Ryan Flamingo Kasih Kode Keras Gabung Timnas Indonesia
Pilihan
-
Masjid Agung Sleman: Pusat Ibadah, Kajian, dan Kemakmuran Umat
-
Ranking FIFA Terbaru: Timnas Indonesia Meroket, Malaysia Semakin Ketinggalan
-
Duel Kevin Diks vs Laurin Ulrich, Pemain Keturunan Indonesia di Bundesliga
-
Daftar Lengkap 180 Negara Perang Dagang Trump, Indonesia Kena Tarif 32 Persen
-
Detik-detik Jose Mourinho Remas Hidung Pelatih Galatasaray: Tito Vilanova Jilid II
Terkini
-
APBD Terpangkas Rp 300 Miliar, Pemkab PPU Matangkan Program Kartu Cerdas
-
Libur Lebaran di Beras Basah: 3.000 Pelancong, Mayoritas Wisatawan Lokal
-
Harga Sewa Kapal ke Pulau Beras Basah: Mulai Rp 550 Ribu, Ini Daftarnya!
-
Dua Penghargaan Internasional dari The Asset Triple A Awards 2025 Sukses Diboyong BRI
-
Dari Nganjuk ke Sepaku, Wisatawan Rela Tempuh Perjalanan Jauh Demi IKN