SuaraKaltim.id - Kapal Motor (KM) Bunga Lestari 09 dengan 6 anak buah kapal (ABK) bermuatan 30 ton batu bara karam di perairan Tanjung Pemerung, Desa Sepatin, Anggana, Kukar, Selasa (7/12/2021) kemarin. Dari 6 ABK, 3 di antaranya berhasil selamat, yakni Ansar Anca (21) dan Alam (30) warga Samarinda Seberang, serta Darmansyah (24) warga Anggana.
Sementara 3 ABK lainnya, saat ini dilaporkan hilang dan masih dalam tahap pencarian, yakni Sanggu (30), Akbar (30), dan Wawan (29). Ketiganya merupakan warga Samarinda Seberang. Kepala Basarnas Kelas A Balikpapan Melkianus Kotta menerangkan, KM Bunga Lestari 09 karam pada, Selasa (7/12/2021), pukul 03.00 Wita. Kapal membawa muatan 30 ton batu bara dengan tujuan ke muara sungai.
Saat di perjalanan itu, katanya, cuaca sedang buruk. Kapal dihadang angin kencang dan gelombang tinggi sehingga air masuk ke kapal.
“Akibatnya kapal hilang kendali dan karam di perairan,” ujar Melkianus, melansir dari kaltimtoday.co--Jaringan Suara.com, Rabu (8/12/2021).
Baca Juga: 4 ABK Kapal Karam di Laut Kayong Utara Berhasil Dievakuasi
Hingga Selasa malam, ada 3 AKB yang berhasil diselamatkan. Mereka sudah mendapat perawatan medis. Sementara sisanya, saat ini masih terus dalam proses pencarian oleh Pertamina Hulu Mahakam, masyarakat sekitar, dan Polsek Anggana.
Tim Basarnas Unit Siaga SAR Samarinda juga diterjunkan ke lokasi untuk membantu proses pencarian 3 ABK tersebut.
Berita Terkait
-
Terjadi Peningkatan Arus Mudik, Petugas Berlakukan One Way hingga KM 210 Ruas Tol Palikanci
-
Pendidikan Inklusif: Hak Setiap Anak, Bukan Pilihan!
-
Rumah Sudah Digeledah, Hari Ini KPK Panggil Ahmad Ali Terkait Kasus Gratifikasi Eks Bupati Kukar
-
Usut Kasus Eks Bupati Kukar Rita Widyasari, KPK Geledah Rumah Ahmad Ali Nasdem
-
Gugat ke MK, Cabup-Cawabup Biak Numfor Protes Distribusi Logistik Pilkada Pakai Kapal Cinta Damai Milik Timses
Tag
Terpopuler
- Mudik Lebaran Berujung Petaka, Honda BR-V Terbakar Gara-Gara Ulang Iseng Bocah
- Persija Jakarta: Kalau Transfer Fee Oke, Rizky Ridho Mau Ya Silahkan
- 3 Pemain Liga Inggris yang Bisa Dinaturalisasi Timnas Indonesia untuk Lawan China dan Jepang
- Pemain Kelahiran Jakarta Ini Musim Depan Jadi Lawan Kevin Diks di Bundesliga?
- Infinix Hot 50 vs Redmi 13: Sama-sama Sejutaan Tapi Beda Performa Begini
Pilihan
-
BREAKING NEWS! Daftar 23 Pemain Timnas Indonesia U-17 di Piala Asia U-17 2025
-
Terungkap! MisteriHilangnya Oksigen di Stadion GBK Saat Timnas Indonesia vs Bahrain
-
Tolak Timnas Indonesia, Pemain Keturunan Ini Bakal Setim dengan Cristiano Ronaldo
-
Kisah Heroik Sugianto, WNI yang Jadi 'Pahlawan' dalam Tragedi Kebakaran Korea Selatan
-
Kabar Duka! Legenda Persebaya Putut Wijanarko Meninggal Dunia
Terkini
-
Pemprov Kaltim Usulkan 4 Lokasi Sekolah Rakyat, Ini Daftarnya!
-
BMKG Peringatkan Hujan Lebat dan Banjir Rob di Kaltim Saat Lebaran
-
Tol IKN Beroperasi, Pemudik Roda Empat di Pelabuhan Kariangau Justru Meningkat 181 Persen
-
Arus Mudik Meningkat, 33 Bus AKAP Beroperasi dalam Sehari di Terminal Samarinda Seberang
-
Banjir Bandang di Berau, Pemprov Kaltim Salurkan Bantuan Logistik untuk Sembilan Desa Terdampak