Scroll untuk membaca artikel
Denada S Putri
Senin, 13 Desember 2021 | 21:39 WIB
Sebanyak 360 guru PAUD di PPU menggelar unjuk rasa di depan Kantor Bupati. [kaltimtoday.co]

Ketua HIMPAUDI PPU Nirmala berharap, dana hibah yang dijanjikan bisa segera dicairkan oleh Pemkab PPU.

“Kami berdoa mudah-mudahan dananya segera cair, sesuai administasi mudahan cepat cair, kalau bisa sebelum akhir tahun. Kami akan memantau terus, jumlah guru PAUD PPU kurang lebih 700 semua belum dibayar 10 bulan,” ucapnya.

Load More