SuaraKaltim.id - Kecamatan Balikpapan Barat kini tengah melakukan inventarisasi terkait kebakaran besar yang melanda tiga RT di Kelurahan Baru Ilir, Balikpapan Barat.
“Sementara kita akan melakukan inventarisasi terhadap warga yang terdampak, baik itu jumlah jiwa, KK (kepala keluarga) dan jumlah rumah,” ujar Camat Balikpapan Barat Arif Fadillah, melansir dari Inibalikpapan.com--Jaringan Suara.com, Rabu (15/12/2021).
Namun, dirinya memperkirakan sekitar 40 lebih rumah yang terbakar akibat peristiwa tersebut. Pihalknya pun akan mendirikan posko sementara. Kemudian katanya, diperkirakan ada 300 KK lebih kehilangan tempat tinggal akibat kebakaran yang terjadi pada siang hari itu.
“Tapi kalau kita lihat di lapangan mungkin lebih dari 40 rumah. Rencananya akan kita dirikan posko ,” ucapnya.
Baca Juga: Vaksinasi Covid-19 untuk Anak Usia 6-11 Tahun di Balikpapan Buat Orangtua Lega, Kenapa?
Pihaknya masih akan berkoordinasi dengan Pertamina untuk menentukan lokasi posko yang akan didirikan. Bahkan ada opsional yang sudah didiskusikan sebelumnya.
“Secepatnya, karena salah satu opsinya di Wisma Pertamina,” ujarnya
Sejauh ini katanya, belum ada laporan korban jiwa. Sedangkan rumah yang terbakar ada di tiga RT. Yakni RT 44, 45 dan 47.
“Ini masih kita inventarisir, (sejauh ini) ada tiga RT,” tandasnya.
Baca Juga: Suporter Liga 2 Sriwijaya FC vs Persiba Balikpapan Mulai Berdatangan ke Stadion Pakansari
Berita Terkait
-
Publik Lebih Percaya Pemadam Kebakaran, Pramono Anung: Suami Istri Berantem? Damkar
-
Kisah Sugianto: Pekerja Migran Indonesia Jadi Pahlawan di Korea Selatan!
-
Bakamla Evakuasi 12 ABK Kapal Motor Mutiara Ferindo 2 yang Terbakar di Perairan Banten
-
Apa Itu Visa F-2? Hadiah Sugianto, WNI Jadi Penyelamat saat Kebakaran Hutan di Korea Selatan
-
Kisah Heroik Sugianto, WNI yang Jadi 'Pahlawan' dalam Tragedi Kebakaran Korea Selatan
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
Terkini
-
Dampak IKN, Babulu Diusulkan Punya Rumah Sakit Sendiri
-
Cuma Janji, Gaji Tak Dibayar, Karyawan RSHD Samarinda Mengadu ke Disnaker
-
650 Warga Kaltim Terdampak Dugaan BBM Tercemar, Pemprov Turun Tangan
-
Link DANA Kaget Aktif 17 April 2025: Siap-Siap Dapat Saldo Gratis
-
Maruarar Panggil AHY dan Basuki, Bahas Nasib Tower Hunian IKN