SuaraKaltim.id - Sebuah video memperlihatkan seorang pria yang sedang berboncengan dengan orang lain, menyeberangi lautan. Namun bukan sembarang lautan, karena sebenarnya ada daratan tanah yang menjadi jalan pria itu untuk menyeberangi jalan.
Jalanan tersebut diduga penghubung antara pulau satu dengan pulau lainnya. Karena nampak dari video pria tersebut menuju ke sebuah pulau. Lalu, jalanan tempat ia lewat juga banyak dilewati oleh pengendara lain.
Aksi itu diabadikan dalam sebuah video berdurasi beberapa detik. Seseorang di bagian belakang yang ia gonceng, merupakan perekam video tersebut. Lalu, suara jenaka ditambahkan dalam video itu.
Dari video juga ada keterangan tulis yang diberikan si penyunting video. Si penyunting juga mengetahui resiko dari jalanan tersebut yang sangat berbahaya
Baca Juga: KagetLihat Penampilan Teman Gegara Lama Sekolah Online, Caption Video Dikritik Warganet
"Digoyang ombak dikit aja, auto tekempal," katanya, dikutip Kamis (6/1/2022).
Video tersebut juga diunggah ulang oleh akun @penajamterkini_net. Dari keterangan tulis yang diberikan admin, ia juga mengaku aksi pria tersebut sangat mengerikan.
"Ngeri2 sedap," jelasnya.
Tanggapan warganet
Video itupun ramai dikomentari warganet. Banyak dari mereka memberikan pernyataan senada dengan admin dari @penajamterkini_net.
Baca Juga: Sempat Viral Perempuan Temukan Mikrofon di Kue, Ini Fakta yang Sebenarnya Terjadi
"Goyang dikit beda alam ceritanya," ucapnya.
"Wkwkwkwk," jawab warganet lain menanggapi komentar sebelumnya.
"Sound nya yang bikin ngakak... Anjaaaayahahahahahahahahaha....," lugasnya.
"Mantul min... meski aq mikir dl kl mo lewat," tambahnya.
"Dmna itu min?," tanyanya.
"Daerah mana itu," sambungnya.
"Tinggal karatan aj itu semua baut ny ," lanjutnya.
"Ancur mtr kena air laut," tukasnya.
"Motor aman??," tandas warganet lain juga menanyakan kondisi motor.
Hingga berita ini selesai ditulis, unggahan tersebut sudah disukai sebanyak 1,083 kali oleh warganet.
Berita Terkait
-
Anies Foto di Depan Stand Komik, Netizen Hubungkan dengan Jokowi: Memasak?
-
Adu Karier Evelyn Hutani Vs Arafah Rianti, Sama-sama Diisukan Dekat dengan Steven Wongso
-
Sadbor Bebas dari Penjara hingga Bikin Konten Baru, Netizen Berkomentar Nyinyir
-
Viral Dinsos Bogor 'Berlibur' ke Bali, Tinggalkan Warga Hadapi Bencana Alam?
-
Tutorial Lengkap: Cara Cari Nama di Send The Song XYZ
Tag
Terpopuler
- Siapa Intan Srinita? TikToker yang Sebut Roy Suryo Dalang di Balik Fufufafa Diduga Pegawai TV
- Andre Taulany Diduga Sindir Raffi Ahmad, Peran Ayu Ting Ting Jadi Omongan Netizen
- Beda Kekayaan Ahmad Dhani vs Mulan Jameela di LHKPN: Kebanting 10 Kali Lipat
- Kembali di-PHP Belanda, Pemain Keturunan Rp695 Miliar Pertimbangkan Bela Timnas Indonesia?
- Dear Shin Tae-yong! Kevin Diks Lebih Senang Dimainkan sebagai Pemain...
Pilihan
-
Kronologi BNI "Nyangkut" Rp374 Miliar karena Beri Utang ke Sritex
-
Misteri Gigi 4 Truk Pemicu Tabrakan Beruntun di Tol Cipularang KM 92
-
Nyaris Tiada Harapan: Potensi Hilangnya Kehangatan dalam Interaksi Sosial Gen Z
-
3 Hari Jelang Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siap-siap Harga Tiket Pesawat Naik Ibu-Bapak!
-
Gelombang PHK Sritex Akan Terus Berlanjut Hingga 2025
Terkini
-
Dinasti Politik di Kaltim Berpotensi Rusak Demokrasi, Masyarakat Diminta Waspada
-
RSUD AWS: Harapan Baru Pengobatan Kanker di Kalimantan Timur
-
Debat Kandidat di Bontang Menuai Keluhan, Tamu Tak Dapat Konsumsi Selama 5 Jam
-
Bawaslu Kaltim Panggil Aliansi Kotak Kosong Samarinda dan Satpol PP untuk Klarifikasi Laporan
-
Basuki Andalkan 500 Letter of Intent dari Swasta untuk Mempercepat Proyek IKN