SuaraKaltim.id - Pelaksanaan pembelajaran tatap muka (PTM) 100 persen di Kota Balikpapan mulai dilaksanakan, Senin (10/1/2022).
Untuk itu, Dinas Kesehatan Kota (DKK) Balikpapan mengingatkan agar Puskesmas yang ada di setiap kelurahan Kota Balikpapan mampu membantu dalam pemantauan penerapan protokol kesehatan (Prokes) di sekolah.
“Kami libatkan puskesmas untuk membantu pantauan prokesnya,” ujar Kepala DKK Balikpapan, Andi Sri Juliarty kepada media, melansir dari Inibalikpapan.com--Jaringan Suara.com, Selasa (11/1/2022).
Katanya, PTM 100 persen yang dilaksanakan di Kota Balikpapan sudah sesuai dengan instruksi dan tahapan dari surat keputusan bersama (SKB) 4 Menteri.
Baca Juga: Kasus Covid-19 Melonjak tapi PTM Diteruskan, Wagub DKI: Kami Tak Bisa Putuskan Sendiri
“Jadi ini sudah kami siapkan termasuk mengejar percepatan vaksinasi sampai hari ini sudah 72 persen untuk usia 6-11 tahun dan seminggu kita laksanakan terus biar capai 100 persen,” tutup Dio.
Berita Terkait
-
BRI Bagi-Bagi Hadiah di Fin Expo 2024, Simak Syaratnya!
-
Mimpi Manis Bekerja di Proyek Strategis Nasional Yang Berujung Nestapa
-
Festival Literasi Balikpapan ke-4 Segera Digelar, Pendaftaran Dibuka hingga 14 Oktober 2024
-
Kota Balikpapan Raih Posisi Teratas dalam Pembangunan di Kaltim
-
Bandara IKN Belum Beres, Pesawat Jokowi Mendarat di Balikpapan
Tag
Terpopuler
- Profil dan Agama Medina Dina, Akan Pindah Agama Demi Nikahi Gading Marteen?
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Baim Wong Terluka Hatinya, Olla Ramlan Maju Senggol Paula Verhoeven: Ego Laki Jangan Disentil Terus
- Rumah Baru Sarwendah Tersambar Petir
- Beda Kekayaan AKP Dadang Iskandar vs AKP Ryanto Ulil di Kasus Polisi Tembak Polisi
Pilihan
-
Buruan Serbu! Daftar Promo Pilkada 2024, Ada Kopi Gratis!
-
Momen Pilkada, Harga Emas Antam Langsung Melonjak
-
Pemetaan TPS Rawan di Kaltim: 516 Lokasi Terkendala Internet
-
Siapa SS? Anggota DPR RI yang Dilaporkan Tim Hukum Isran-Hadi Terkait Politik Uang di Kaltim
-
Proyek IKN Dorong Investasi Kaltim Capai Rp 55,82 Triliun Hingga Triwulan III
Terkini
-
Pemetaan TPS Rawan di Kaltim: 516 Lokasi Terkendala Internet
-
Siapa SS? Anggota DPR RI yang Dilaporkan Tim Hukum Isran-Hadi Terkait Politik Uang di Kaltim
-
Proyek IKN Dorong Investasi Kaltim Capai Rp 55,82 Triliun Hingga Triwulan III
-
Tim Hukum Isran-Hadi Ungkap Bukti Dugaan Politik Uang oleh Anggota DPR RI Berinisial SS
-
Prediksi BMKG: Pasang Laut Kaltim Capai 2,7 Meter, Berikut Dampaknya