SuaraKaltim.id - Viral di media sosial (Medsos) Instagram seekor harimau menghadang ekskavator untuk buka lahan. Peristiwa tersebut diabadikan oleh seorang pria yang diduga pengemudi ekskavator tersebut.
Nampak harimau itu berada persis di bagian depan dari ekskavator. Harimau itu terlihat mengantisipasi pergerakan mesin pengeruk tersebut.
Video itu pun diunggah ulang oleh akun informasi @memomedsos. Dari keterangan video yang diberikan admin, penjelasan senada juga diberikan.
"Vial Video Harimau Hadang Eskavator untuk Buka Lahan," katanya dikutip Rabu (19/1/2022).
Baca Juga: Siap-Siap Mau Mukbang Mi Instan, Lelaki Ini Malah Alami Kejadian yang Bikin Ngenes
Keterangan lengkap terkait peristiwa itu juga diberikan admin. Ia menyampaikan, hal tersebut terjadi di salah satu lahan perkebunan sawit milik sebuah perasaan di Sumatera Barat.
"Seekor harimau Sumatera menghadang sebuah eskavator di area perkebunan sawit PT Sinar Halomoan, Sungai Aur, Pasaman, Sumatera Barat. Harimau Sumatera ini mondar-mandir di samping alat berat yang beroperasi untuk pembukaan lahan baru atau pembangunan jalan," jelasnya.
Tanggapan warganet
Warganet yang melihat unggahan tersebut ramai memberikan komentar. Banyak dari mereka yang kesal dan marah akan peristiwa tersebut.
Ada yang meminta harimau Sumatera tersebut tidak usah diapa-apain. Ada juga yang meminta agar hutan tersebut tidak dilakukan perluasan lahan.
Baca Juga: Viral Pemuda Naik Sepeda Motor Tiba-tiba 'Menghilang', Fakta Aslinya Bikin Nangis
"Itu bukan harimau yang menghadang bambank, itu eskavatornya yangvmenghadang pemukiman mereka.. yang videoin merasa terancam?? kebalikk," ucapnya.
"Giliran di terkam nyalahin macan," tuturnya.
"Kasihan mereka. Habitatnya di usik...," katanya.
"Sedih banget," terangnya.
"Jgn di apa apain ya harimaunya , please ," pintanya.
"Ini lahan gua ngapa lu dimarih. Gitu katanya.," timpalnya.
"Makan aja can , cabik2 sekalian," sambungnya.
"Mau disuruh kemana lg mereka," sambatnya.
"Byak yg mnyalahkan petani sawit nya, smpe lupa mereka menggoreng slama ini pke apa? Bkan mau mmbenarkan, tp mereka gk akan stop mlakukan pngerusakan klu permintaan dri konsumen trus bertambah," tandasnya.
Hingga berita ini selesai ditulis, unggahan tersebut sudah disukai sebanyak 3.566 kali oleh warganet.
Berita Terkait
Tag
Terpopuler
- Cerita Stefano Lilipaly Diminta Bela Timnas Indonesia: Saya Tidak Bisa
- Ibrahim Sjarief Assegaf Suami Najwa Shihab Meninggal Dunia, Ini Profilnya
- Siapa Pembuat QRIS yang Hebohkan Dunia Keuangan Global
- 7 Rekomendasi Mobil Matic Bekas di Bawah Rp30 Juta, Murah Tetap Berkelas
- 9 Rekomendasi Mobil Bekas Harga Rp 30 Jutaan, Mesin Bandel Dan Masih Banyak di Pasaran
Pilihan
-
Mau Masuk SMA Favorit di Sumsel? Ini 6 Jalur Pendaftaran SPMB 2025
-
Mobilnya Dikritik Karena Penuh Skandal, Xiaomi Malah Lapor Warganet ke Polisi
-
Bos Sritex Ditangkap! Bank BJB, DKI Hingga Bank Jateng Terseret Pusaran Kredit Jumbo Rp3,6 Triliun?
-
Warga RI Diminta Tingkatkan Tabungan Wajib di Bank Demi Cita-cita Prabowo Subianto
-
5 HP dengan Kamera Terbaik di Dunia 2025, Ada Vivo dan Huawei
Terkini
-
Antrean BBM di Balikpapan Mulai Terurai, SPBU Kini Beroperasi 24 Jam
-
Link DANA Kaget Resmi Hari Ini: Cek 3 Tautan Bernilai Ratusan Ribu!
-
5 Link DANA Kaget Terbaru 21 Mei 2025, Buruan Klaim Sebelum Kehabisan!
-
Bupati PPU Dorong Pramuka Kelola Kawasan Edukasi Lingkungan di Era IKN
-
400 Honorer Baru Tak Bisa Ikut PPPK, Pemkot Bontang Kena Semprit Pusat