SuaraKaltim.id - Penutupan tempat wisata dan fasilitas umum di Balikpapan, Kalimantan Timur (Kaltim) berlaku setiap akhir pekan yakni Sabtu dan Minggu.
Kepala Satpol PP Kota Balikpapan, Zulkifli mengatakan aturan tersebut tertuang dalam surat edaran Wali Kota Balikpapan yang berlaku dari 4 hingga 12 Februari mendatang.
“Pertimbangannya adalah penutupan tempat tersebut karena meski saat ini cakupan vaksinasi untuk orang dewasa sudah di atas 100 persen, namun di tempat-tempat tersebut bisa menjadi tempat berkumpul keluarga yang anaknya belum tentu diberikan vaksin,” ujarnya, melansir inibalikpapan.com, jaringan suara.com, Sabtu (5/2/2022).
Ia menambahkan, khusus arena permainan anak yang ada di kawasan pusat perbelanjaan, pihak pengelola diwajibkan untuk menggunakan aplikasi peduli lindungi sebagai persyaratan.
Baca Juga: Darurat Covid-19, Pemkot Balikpapan Lakukan Skrining di Bandara dan Pelabuhan
Dengan begitu, anak yang diperbolehkan masuk ke arena bermain adalah yang sudah pernah diberikan vaksinasi.
“Makanya juga untuk tempat-tempat bermain anak yang ada di mall itu juga terapkan aplikasi peduli lindungi, jadi anak yang bermain di sana benar-benar sudah divaksin sehingga aman,” tuturnya.
Berita Terkait
-
Ini Tantangan Jadikan Labuan Bajo Destinasi Wisata Berkelanjutan
-
Daftar 10 Daerah di Indonesia Diprediksi Ramai Dikunjungi Wisatawan Akhir Tahun, Termasuk Sumatera Barat
-
Pupuk Kaltim Dorong Generasi Muda Berikan Solusi Inovatif untuk Ketahanan Pangan
-
Nikmati Liburan Hemat usai Nyoblos: Intip 7 Promo Menarik di Tempat Wisata Ini
-
Kapal Wisata Tenggelam di Laut Merah, Penyelamatan Masih Berlangsung
Terpopuler
- Diminta Cetak Uang Kertas Bergambar Jokowi, Reaksi Bank Indonesia di Luar Prediksi: Kalau Gitu...
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Warga Jakarta Jangan Salah Nyoblos Besok, YLBHI Bongkar 'Dosa-dosa' Cagub Nomor Urut 2 Dharma Pongrekun
- Pelatih Jay Idzes: Saya Tidak Senang, Ini Memalukan!
- Pratiwi Noviyanthi Ditinggal Pengacara Usai Tak Mau Selesaikan Kisruh Donasi Pengobatan Agus Salim
Pilihan
-
Harga MinyaKita Mahal, Mendag "Lip Service" Bakal Turunkan
-
Mahasiswa Universitas Lampung Ajak Warga Gotong Royong Peduli Lingkungan
-
Jangan Lewatkan! Amalan Malam Jumat untuk Perlindungan dari Fitnah Dajjal
-
Setelah Pilkada, Harga Emas Antam Meroket Jadi Rp1.513.000/Gram
-
Mempelajari Efektivitas Template Braille pada Pesta Demokrasi
Terkini
-
Pemetaan TPS Rawan di Kaltim: 516 Lokasi Terkendala Internet
-
Siapa SS? Anggota DPR RI yang Dilaporkan Tim Hukum Isran-Hadi Terkait Politik Uang di Kaltim
-
Proyek IKN Dorong Investasi Kaltim Capai Rp 55,82 Triliun Hingga Triwulan III
-
Tim Hukum Isran-Hadi Ungkap Bukti Dugaan Politik Uang oleh Anggota DPR RI Berinisial SS
-
Prediksi BMKG: Pasang Laut Kaltim Capai 2,7 Meter, Berikut Dampaknya