SuaraKaltim.id - Fenomena kelangkaan minyak ternyata juga dirasakan oleh masyarakat Kota Tepian. Hal itu bahkan viral di media sosial (Medsos) Instagram.
Nampak dari unggahan akun informasi @samarindaetam, foto antrean minyak goreng terjadi di salah satu yang diduga distributor. Dus-dusan minyak juga terlihat dalam sebuah truk, yang diduga pula akan diberikan ke salah satu distributor di Kota Tepian, namun antrean sudah terjadi.
Antrean itu juga diduga berasal dari warga biasa, maupun pedagang pasar. Mulai dari ibu-ibu sampai bapak-bapak nampak berkerumun dan mengantre untuk membeli minyak goreng.
"Terpantau Siang ini ada antrian panjang sejumlah warga untuk mendapatkan Minyak Goreng di Kawasan Jl. Hasan Basri - Eks. Merak. Petugas patroli kepolisian sambil menjaga jalannya antrian," jelas admin dari keterangan tulis yang dikutip Selasa (8/3/2022).
Baca Juga: Viral Kurir Tetap Jalan Santai Antar Paket saat Ada Kebakaran Hebat, Warganet: Bintang 5 Deh!
Tanggapan warganet
Warganet yang melihat unggahan itu langsung ramai memberikan komentar. Banyak dari mereka yang merasa miris dan ironi dengan fakta bahwa minyak sawit mentah (Crude Palm Oil/CPO) milik Bumi Mulawarman tak bisa menyelamatkan warganya dari kelangkaan minyak goreng.
"Semenjak jdi campuran biosolar sawit murah di bbm mahal di minyak makan ," ucapnya.
"Ya Allah kasihannya warga, sudah lombok mahal minyak goreng lgi langka," ujarnya.
"Kenapa minyak tbtb jd begini ," singgungnya.
Baca Juga: Parah! Ngaku Jadi Driver Ojol, Seorang Pria Bawa dan Ambil Pesanan Makan dari Resto Tanpa Bayar
"Pantes macet parah tadi," keluhnya.
"Heleehhh. Antri buat di jual lagi. ," tegasnya.
"Maka kebun sawit luas banar," sindirnya.
"Yang bikin langka ya mereka2 juga pada panic buying wkwk serakah, keliling indomaret bawa anak sama keluarga, per 1 indomaret bisa dapat 6 bungkus minyak goreng, tamak," bebernya.
"Busettt dah panas nya hari kaya gini tahan aja emak emak antri .," timpalnya.
"Kebangetan negara wakanda," tandasnya.
- 1
- 2
Berita Terkait
Tag
Terpopuler
- 3 Kerugian AFF usai Menolak Partisipasi Persebaya dan Malut United di ASEAN Club Championship
- Mengenal Klub Sassuolo yang Ajukan Tawaran Resmi Rekrut Jay Idzes
- Moto G100 Pro Resmi Debut, HP Murah Motorola Ini Bawa Fitur Tangguh dan Baterai Jumbo
- 5 HP Harga Rp1 Jutaan RAM 8/256 GB Terbaik 2025: Spek Gahar, Ramah di Kantong
- 45 Kode Redeem FF Max Terbaru 4 Juli: Klaim Gloo Wall, Bundle Apik, dan Diamond
Pilihan
-
Daftar 6 Sepatu Diadora Murah untuk Pria: Buat Lari Oke, Hang Out Juga Cocok
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Baterai Jumbo Terbaik Juli 2025, Lebih dari 5.000 mAh
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan RAM 8 GB Terbaru Juli 2025, Multitasking Pasti Lancar!
-
Sekali klik! Link Live Streaming Piala Presiden 2025 Persib vs Port FC
-
7 Rekomendasi Tumbler Kekinian, Kuat Antikarat Dilengkapi Fitur Canggih
Terkini
-
Link DANA Kaget Resmi Hari Ini, Klaim Sekarang untuk Raih Saldo Hingga Rp200 Ribu
-
Butuh Tambahan Belanja? 3 Link DANA Kaget Terbaru Bisa Bantu Anda
-
Jangan Rebahan Terus, DANA Kaget Rp 599 Ribu di Depan Mata, Gercep Klaim
-
Maladewa-nya Indonesia: Eksplorasi Surga Tersembunyi di Pulau Maratua
-
5 Rekomendasi Pompa Air Watt Kecil Terbaik 2025, Hemat Listrik dan Menyedot Efisien