SuaraKaltim.id - Kabid Peedagangan, Dinas Koperasi Usaha Kecil Menengah dan Perdagangan (Diskop-UKMP), Kota Bontang Nurhidayah menyampaikan bahwa gudang distributor minyak goreng yang berada di Jalan Cut Nyak Dien, Kelurahan Bontang Baru memang menerima distribusi dari Samarinda.
Menurutnya, dari hasil monitoring, minyak merek bimoli itu tiba pada hari Jumat (11/3/2022) sekira pukul 14.00 wita siang.
"Agen indomarco Samarinda sudah info kalau mau dikirim ke Bontang," tulisnya saat dikonformasi Klik Kaltim, jaringan suara.com, Minggu (13/3/2022).
Ada 3 unit truk yang membawa minyak goreng tersebut menuju Bontang, ketiga truck itu ada yang membawa muatan minyak goreng 500 dus minyak reffil 2 liter atau sebanyak 6 ribu liter.
Kemudian, 300 dos minyak jeriken 5 liter atau sebanyak 6 ribu liter. Dan muatan 475 dos isi ulang dan botol 1 liter sebanyak 5.700 liter.
"Total keseluruhannya 1.275 dus atau 17.700 liter," bebernya.
Berdasarkan pantauan staf di lapangan, minyak goreng tersebut telah dimuat oleh sales. Selanjutnya didistibusikan ke masing-masing wilayah bagian Bontang utara, barat, dan selatan.
"Minyak tersebut sudah terdistribusi rata ke toko-toko rekanan indomarco di seluruh Bontang," jelasnya.
Sebelumnya, beredar video ratusan tumpukan minyak goreng dalam sebuah truk di media sosial.
Keterangan dalam akun media sosial, tumpukan minyak itu dikirim dari Kota Samarinda menuju Kota Bontang dengan berat total 36 ton.
Meurut informasi, total 36 ton itu dikirim menggunakan truk sebanyak 6. Masing-masing truk membawa 6 ton minyak.
Kabarnya, ribuan liter minyak tersebut di bawa ke gudang distributor yang berada di Jalan Cut Nyak Dien, Kelurahan Bontang Baru, Bontang Utara.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
Terkini
-
5 Mobil Keluarga Bekas di Bawah 100 Juta: Interior Luas, Praktis dan Ekonomis
-
Sebanyak 63 Ribu Paket Seragam Sekolah Gratis Dibagikan di Kaltim
-
3 Mobil Bekas Wuling Konfigurasi Captain Seat: Harga Murah, Fitur Mewah
-
4 Mobil Pintu Geser Bekas di Bawah 100 Juta, Fitur Captain Seat dan Sunroof
-
3 Mobil Bekas Hyundai, SUV Premium untuk Keluarga dengan Teknologi Lengkap