SuaraKaltim.id - Beberapa kabar menghebohkan terjadi di Bumi Mulawarman pada Kamis (24/3/2022) kemarin. Mulai dari kabar bole London yang terjebak banjir di Sangatta. Ia bernama Laurence Riau Benson. Perjuangannya untuk bisa keluar dari Sangatta ketika bencana banjir terjadi beberapa waktu lalu ia abadikan dalam video berdurasi beberapa detik di akun TikToknya.
Tak cuma itu, seorang pemuda yang diduga berada di Samarinda juga mendapatkan perlakuan "hangat" dari seorang polisi. Ia kepergok tak memakai helm ketika berada di lampu lalu lintas. Kepalanya dielus oleh Pak Polisi hingga warganet menirukan percakapan mereka berdua.
Serta, kabar soal Giring Ganesha yang diduga meniru kegiatan Presiden Joko Widodo (Jokowi) kemah di Titik Nol Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara. Ia diharap bisa maju oleh warganet sebagai Ketua RT Sepaku 2024, berikut rangkuman kabar heboh tersebut:
1. VIRAL! Bule London Terjebak Banjir di Sangatta, Panjat Bak Mobil dan Truk, Kagum Sama Keramahan Warga
Baca Juga: Gakkum KLHK Kaltim Tangkap Penambang Batu Bara Ilegal di Dekat IKN Nusantara
Banjir di Kota Sangatta kini dikabarkan sudah mulai surut. Beberapa aktivitas masyarakat disebut sudah bisa berangsur pulih usai beberapa hari air bah menyelimuti kota tersebut.
Pengelaman-pengalaman menarik banyak terjadi dari peristiwa itu. Salah satunya bahkan seorang konten kreator asal London yang mengabadikan ceritanya berjuang keluar dari banjir di Sangatta.
2. Viral! Kepergok Tak Pakai Helm, Kepala Pemuda Ini Dielus Hangat Sama Pak Polisi, Warganet: Mau Kemana Ganteng?
Seorang pengendara motor kepergok polisi tak pakai helm saat berkendara. Aksi itu diduga terjadi di simpang 4 Lembuswana, Samarinda. Pria itu nampak dari arah Jalan Letnan Jenderal Suprapto menuju Jalan Mayor Jendral S. Parman.
Menggunakan jaket kupluk berwarna hitam, pria itu nampak sedang menunggu di lampu lalu lintas yang sedang merah. Kepalanya pun hanya ditutupi dengan kupluk dari jaket hitamnya.
3. Tiru Pakde Jokowi, Pakai Sarung dan Bangun Tenda, Ketum PSI Giring Ganesha Kemah di Titik Nol IKN
Ketua Umum Partai Solidaritas Indonesia (Ketum PSI) Giring Ganesha melakukan kunjungan ke Titik Nol Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara. Tak tanggung-tanggung, kunjungan giringi itu seolah meniru Presiden Joko Widodo (Jokowi).
Yah, dirinya nampak berkemah di Titik Nol IKN Nusantara. Berdasarkan beberapa foto yang ia unggah, ada tenda di belakangnya duduk bercengkrama dengan seorang pria.
4. Giring Ganesha 'Tiru Jokowi' Kemah di Titik Nol IKN, Warganet Gaduh: Giring for RT Sepaku 2024
Aksi Ketua Umum Partai Solidaritas Indonesia (Ketum PSI) Giring Ganesha melakukan kunjungan ke Titik Nol Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara sembari berkemah ramai dibahas di ruang publik. Apa yang dilakukan giring bahkan dituding meniru kegiatan Presiden Joko Widodo (Jokowi) beberapa waktu lalu.
Akun informasi @penajamterkini_net mengunggah momen berkemah orang nomor satu di PSI itu. Dari keterangan foto yang diberikan admin, ia mengatakan, Giring Ganesha benar berkunjung ke IKN Nusantara.
Berita Terkait
-
Pupuk Kaltim Perkuat Daya Saing Industri Pupuk dengan Komitmen Terhadap Standardisasi dan Keberlanjutan
-
Nissa Sabyan dan Ayus Menikah dengan Mahar 200 Ribu, Video Lawas 'Gelay' Viral Lagi
-
Berhubungan Erat di Masa Lalu, Ini Bukti Kedekatan Anies dan Pramono Anung
-
Rumah Rp 25 Juta Ini Menarik Perhatian Joko Anwar, Siap Berantem Sama Netizen
-
Viral Pengasuh Anak Diduga Lakukan Tindakan Asusila, Cium dan Susui Anak Majikan Tanpa lzin
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
Terkini
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
Investigasi Kekerasan di Paser: Polisi dan Tokoh Adat Serukan Kedamaian
-
Nyawa Masyarakat Adat Paser Melayang, Massa Demo Minta Pj Gubernur dan Kapolda Kaltim Dicopot
-
Komersialisasi Bandara IKN Tunggu Revisi Perpres 131/2023, Kata Wamenhub Suntana
-
Tim Resmob Tangkap Pelaku Pembunuhan Tragis di Morowali yang Kabur ke Kaltim