SuaraKaltim.id - Tenggarong, Kutai Kartanegara (Kukar), Kalimantan Timur (Kaltim) semakin ramai dengan adanya balap lari dan drag bike BMX oleh kalangan pemuda-pemudi setempat. Ramadan tahun ini memang berbeda dengan tahun sebelumnya.
Kondisi Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) yang semakin menurun, membuat pemerintah melonggarkan segala aktivitas berkerumun. Hal itu, kemudian dimanfaatkan oleh pemuda-pemudi Tenggarong menyelenggarakan kegiatan lomba lari dan drag bike BMX di malam hari, dalam rangka memeriahkan bulan suci Ramadan.
Tidak asal permainan, perlombaan balap lari dan drag ride BMX dimeriahkan dengan adanya MC yang menggiring berlangsungnya acara. Jalan raya yang dipenuhi oleh penonton lomba, juga dimanfaatkan oleh pedagang-pedagang keliling.
Keseruan itu diunggah melalui akun Instagram @info_kukar pada Senin (11/4/2022). Bukannya memperhatikan kemeriahan balapan lari dan drag bike BMX, warganet malah salah fokus dengan pedagang keliling yang menggunakan motor Ninja RR.
Tanggapan warganet
Namun tidak banyak warganet yang menyukai kegiatan itu. Bahkan ada yang menyayangkan, karena balapan yang diadakan di Bulan Ramadhan mengkhawatirkan akan membuat masyarakat tidak memperbanyak ibadah taraweh.
"Semoga ndi ketinggalan terawihnya dan perbanyak baca Al Qur'an di bulan suci ini," tulis @pem***
"Nah gini kan bagus daripada balap motor ndi karuan," tulis @mam***
"Makin rame Yo," tulis @had***
Baca Juga: Ade Armando Digebuki dan Sempat Ditelanjangi Massa, Warganet: Kualat!
"Seru ya, Tenggarong gak ada tandingannya," tulis @han***
Kontributor: Sekara Wati
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- Owner Bake n Grind Terancam Penjara Hingga 5 Tahun Akibat Pasal Berlapis
- Promo Super Hemat di Superindo, Cek Katalog Promo Sekarang
- Tahu-Tahu Mau Nikah Besok, Perbedaan Usia Amanda Manopo dan Kenny Austin Jadi Sorotan
- 5 Fakta Viral Kakek 74 Tahun Nikahi Gadis 24 Tahun, Maharnya Rp 3 Miliar!
- 7 Fakta Pembunuhan Sadis Dina Oktaviani: Pelaku Rekan Kerja, Terancam Hukuman Mati
Pilihan
-
Cuma Satu Pemain di Skuad Timnas Indonesia Sekarang yang Pernah Bobol Gawang Irak
-
4 Rekomendasi HP Murah dengan MediaTek Dimensity 7300, Performa Gaming Ngebut Mulai dari 2 Jutaan
-
Tarif Transjakarta Naik Imbas Pemangkasan Dana Transfer Pemerintah Pusat?
-
Stop Lakukan Ini! 5 Kebiasaan Buruk yang Diam-diam Menguras Gaji UMR-mu
-
Pelaku Ritel Wajib Tahu Strategi AI dari Indosat untuk Dominasi Pasar
Terkini
-
Jumat Berkah Makin Cuan: Sikat Saldo ShopeePay Gratis Rp2,5 Juta, Langsung Cair!
-
CEK FAKTA: Ramai Video Kapal Bantuan Tiba di GazaFaktanya dari Tunisia!
-
Harta Karun Biru Kalimantan Timur: Potensi Karbon Laut Bernilai Ratusan Ribu Dolar AS Terungkap!
-
CEK FAKTA: Infeksi Cacing Bukan Karena Mi Instan, Ini Penjelasan Dokter
-
Pengamat Ingatkan Rotasi Pejabat Kaltim Tak Jadi Ajang Politik Balas Budi