SuaraKaltim.id - Viral beredar video seorang kuli bangunan tunawicara tidak bisa pulang, karena uang hasil kerjanya dibawa kabur mandor.
Video itu diunggah melalui akun sosial media Instagram @kabarnegri, pada Kamis (14/4/2022). Terlihat seorang bapak paruh baya menangis di pinggirggir jalan Cikarang Barat Bekasi, dengan membawa tas gendongnya.
Kabarnya kuli bangunan yang bernama Sutikno ini, berasal dari Malang sedang merantau ke Lampung untuk bekerja. Untuk bisa kembali pulang, Ia terpaksa berjalan selama 20 hari sampai Cikarang, karena upah kerjanya dibawa kabur mandornya.
Tidak hanya itu, nasib malang juga menimpanya ketika tiba di Jakarta. Tiba-tiba ada orang tidak dikenal yang merampas dompetnya.
Baca Juga: Luna Maya Syok Tak Dikenali Livy Renata: Dia Gimmick Ya?
Melihat postingan itu, menuai haru dari warganet. Beberapa warganet bahkan memiliki niatan untuk menolong Sutikno.
"Kali ada disini keluarga bapak tersebut Mimin minta nomor rekening," tulis @cik***
"Semoga Allah mudahkan rezeki pak Sutikno diberikan ketabahan dalam menjalankan segala ujian dan cobaan dari-Nya. Dan semoga lekas bertemu dengan keluarganya," tulis @dev***
"Merinding denger penjelasannya ko bisa tega segitunya," tulis @fc***
"Mandor rezeki lu gak berkah mampet kedepannya rezeki lu," tulis @jay***
Kontributor: Sekar Wati
Berita Terkait
-
Kekayaan Menakjubkan Lucky Hakim, Bupati Indramayu yang Kena Sentil Dedi Mulyadi
-
LG Energy Solution Buka 1.500 Loker, Berapa Gajinya?
-
Daftar 10 Kota di AS yang Punya Gaji Rp1,6 Miliar
-
Dari Driver Gocar Jadi Investor? Maruarar Sirait Terinspirasi Kisah Anak Muda Ini!
-
Tumis Haseum: Si Ajaib Penyelamat Lauk Sisa Lebaran yang Viral di TikTok
Terpopuler
- Dedi Mulyadi Syok, Bapak 11 Anak dengan Hidup Pas-pasan Tolak KB: Kan Nggak Mesti Begitu
- Baru Sekali Bela Timnas Indonesia, Dean James Dibidik Jawara Liga Champions
- JakOne Mobile Bank DKI Diserang Hacker? Ini Kata Stafsus Gubernur Jakarta
- Terungkap, Ini Alasan Ruben Onsu Rayakan Idul Fitri dengan "Keluarga" yang Tak Dikenal
- Review Pabrik Gula: Upgrade KKN di Desa Penari yang Melebihi Ekspektasi
Pilihan
-
Jadwal Timnas Indonesia U-17 vs Yaman, Link Live Streaming dan Prediksi Susunan Pemain
-
Minuman Berkemasan Plastik Berukuran Kurang dari 1 Liter Dilarang Diproduksi di Bali
-
Nova Arianto: Ada 'Resep Rahasia' STY Saat Timnas Indonesia U-17 Hajar Korea Selatan
-
Duh! Nova Arianto Punya Ketakutan Sebelum Susun Taktik Timnas Indonesia U-17 Hadapi Yaman
-
Bukan Inter Milan, Dua Klub Italia Ini Terdepan Dapatkan Jay Idzes
Terkini
-
BBM Diprotes Warga, Rudy Masud Ngintip Isi Tangki SPBU
-
Efek THR dari Pemprov Kaltim: Kunjungan Museum Mulawarman Melonjak 50 Persen
-
12.950 Warga Kunjungi KIPP IKN dalam Sehari, Antusias Lihat Proyek Ibu Kota Baru
-
2.000 Warga Bontang Dapat Kesempatan Kuliah Gratis, Program Dimulai September
-
PW KAMMI Kaltimtara Desak Investigasi Dugaan BBM Oplosan di SPBU Samarinda