SuaraKaltim.id - Subuh merupakan waktu di mana kita akan mengawali aktivitas pada hari tersebut.
Ada baiknya, sebelum memulai menjalani hari-hari, kita berdoa kepada Allah SWT agar dalam menjalani kehidupan kita selalu dilimpahi keberkahan.
Melansir nu.or.id, penulis Kitab I‘anatut Thalibin menganjurkan doa setelah adzan subuh yang kalimat dan maknanya seperti disadur dari doa setelah adzan maghrib yang diajarkan Rasulullah saw kepada istrinya, Ummu Salamah ra, sebagaimana hadits riwayat At-Turmudzi dan Abu Dawud.
Doa setelah adzan subuh ini berisi permohonan ampun kepada Allah pada pergantian hari. Adapun doa setelah adzan subuh berbunyi sebagai berikut:
Allhumma hadz iqblu nahrika wa idbru laylika wa ashwtu du‘’tika faghfir l
Artinya, "Ya Allah, kini siang-Mu telah datang, malam-Mu berlalu, dan suara para penyeru ke jalan-Mu telah terdengar. Ampunilah aku."
Demikian doa setelah adzan subuh, semoga kita dapat mengamalkannya dengan baik dan diberikan Allah langkah yang ringan dalam menjalani hari-hari kita. Amiiin.
Berita Terkait
-
Ini Doa Sebelum Shalat Subuh yang Dilafalkan Rasulullah SAW
-
Bacaan Doa Qunut Witir Malam 15 Ramadhan 2022 dan Riwayat yang Mendasarinya
-
Cara Baca Doa Buka Puasa, Dibaca Sesudah atau Sebelum Membatalkan?
-
Bacaan Latin Doa Buka Puasa Beserta Artinya
-
3 Sunnah Berbuka Puasa sesuai Anjuran Rasulullah SAW, Salah Satunya Makan Kurma
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
6 HP Murah dengan Kamera Terbaik Januari 2026, Harga Mulai 2 Jutaan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
Terkini
-
Kronologi Wanita Muda di Samarinda Melahirkan Sendirian lalu Buang Bayinya
-
3 Mobil Kecil Honda buat Pemula, Pilihan Tepat di Awal 2026
-
6 Mobil Kecil Bekas Stylish untuk Wanita, Pilihan Aman yang Mudah Dikendarai
-
4 Mobil Bekas 50 Jutaan Kapasitas 7 Orang ke Atas, Pilihan Hemat Keluarga
-
4 Mobil Bekas di Bawah 150 Juta, Produksi Tahun Muda Jadi Pilihan Keluarga