SuaraKaltim.id - Viral di media sosial (Medsos) beredarnya video perang petasan kembang api, oleh sekelompok anak-anak Desa Gas Alam, Muara Badak, Kalimantan Timur (Kaltim).
Aksi saling lempar petasan anak-anak Desa Gas Alam ini, terjadi di jalan wilayah Simpang 3 Tugu. Berkat kebrutalan perang kembang api itu, mengakibatkan bahaya bagi pengendara dan masyarakat setempat.
Video yang menayangkan perang petasan anak-anak Desa Gas Alam itu, tersebar di media sosial lokal di Instagram @info_kukar pada Sabtu (16/4/2022). Terlihat sejumlah anak yang berlarian sambil melempar petasan di tengah jalan.
Meskipun jalanan dilintasi oleh pengendara, anak-anak Desa Gas Alam masih saja melanjutkan permainannya tanpa menghiraukan keselamatan orang lain.
Tanggapan warganet
Warganet yang mengetahui video itu, turut membagikan tanggapannya. Beberapa warganet malah menilai aksi itu sebagai latihan perang Ukraina dengan Rusia.
"Daftar mereka untuk dibawa ke Palestina atau Ukraina biar merasakan gimana rasanya dilempar buhn Israel dan Rusia," tulis @ant***
"Ya.. kita berharap ada orang tidak membiarkan hal begitu... mengingat resiko cukup bahaya buat yang bermain dan sekitarnya," tulis @tit***
"Mohon buat Kapolres Muara Badak diamankan... sangat membahayakan bagi warga takutnya kebakaran atau kecelakaan yang tidak diinginkan," tulis @len***
Baca Juga: Angelina Sondakh Diajari Anak Cara Main Medsos: Sebulan Ini Udah Agak Canggihan
"Hati-hati ini sangat berbahaya karena dapat menimbulkan kebakaran," tulis @sya***
Kontributor: Sekar Wati
Berita Terkait
-
Viral Kisah Perempuan Malaysia Diajak Nikah Lelaki Tak Dikenal, Beri Request Khusus: Besarkan Payudara!
-
Tiga Klub Sepak Bola Liga 1 Tersandung Kasus Robot Trading Viral Blast, Siapa Saja Mereka?
-
Viral Aksi Guru SMKN 12 Surabaya Ajak Muridnya Menari, Menteri Nadiem Makarim: Senang Sekali Punya Guru Kreatif..
Tag
Terpopuler
- Istri Menteri UMKM Bukan Pejabat, Diduga Seenaknya Minta Fasilitas Negara untuk Tur Eropa
- Asisten Pelatih Liverpool: Kakek Saya Dulu KNIL, Saya Orang Maluku tapi...
- 3 Kerugian AFF usai Menolak Partisipasi Persebaya dan Malut United di ASEAN Club Championship
- Pengganti Elkan Baggott Akhirnya Dipanggil Timnas Indonesia, Jona Giesselink Namanya
- Berapa Harga Sepatu Hoka Asli 2025? Cek Daftar Lengkap Model & Kisaran Harganya
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan RAM 6 GB Terbaru Juli 2025, Multitasking Masih Lancar!
-
Mengenal Klub Sassuolo yang Ajukan Tawaran Resmi Rekrut Jay Idzes
-
Kata-kata Jordi Amat Usai Gabung ke Persija Jakarta
-
7 Rekomendasi Merek AC Terbaik yang Awet, Berteknologi Tinggi dan Hemat Listrik!
-
Daftar 7 Sepatu Running Lokal Terbaik: Tingkatkan Performa, Nyaman dengan Desain Stylish
Terkini
-
Kaltim Siapkan Perusda Ojol, Lawan Ketimpangan Tarif Aplikator Nasional
-
Berburu Modal di Era IKN, Penajam Andalkan Kawasan Industri Strategis
-
PETI Ancam Objek Vital Nasional, Polisi dan TNI Turun Tangan di LabananKelay
-
Kaltim Genjot Pemerataan Pembangunan hingga Pelosok 3T
-
Ngopi Enak Tanpa Tekor? Ini Cara Dapat Saldo DANA Kaget Buat Nongkrong