SuaraKaltim.id - Pasangan suami istri (PasutrI) ini viral di media sosial (Medsos) Instagram. Sang suami mengabadikan momen dengan video ketika pulang kerja mendapati istrinya selesai mengerjakan salat.
Yah, video itu diunggah ulang oleh akun informasi @memomedsos. Nampak dari kontrakan sederhana, sang suami yang baru pulang kerja membuka pintu rumah secara perlahan. Betapa bangganya ia saat melihat istrinya baru selesai melakukan salam di akhir salatnya.
Ia langsung mendatangi istrinya, memuji sang istri dan meminta wanitanya itu untuk mencium tangannya. Tak cuma itu, si suami juga memuji apa yang dilakukan istrinya tersebut.
"Wahh, salaman dulu, salaman dulu, Masya Allah," ujar suami tersebut takjub, dikutip Rabu (20/4/2022).
Baca Juga: Murka Anaknya Disebut Mirip Binatang, Rizky Billar: Menghina Ciptaan Berarti Menghina Tuhan
Admin dari akun tersebut juga memberikan pujian. Hal itu ia sampaikan dalam keterangan tertulis yang ia buat. Ia juga mengakui. sangat wajar apabila suami dalam video tersebut takjub dan bangga kepada istrinya.
"MasyaAllah, Betapa Bangganya Pria Ini Ketika Pulang Kerja Melihat Istrinya Lagi Salat," sebutnya.
Tanggapan warganet
Warganet yang melihat unggahan tersebut juga ikut memberikan tanggapan. Banyak dari mereka juga takjub dengan apa yang terjadi di video tersebut.
"Iya solat mah wajib. Tp ini plottwist, suaminya seneng bininya solat lg setelah seminggu haid if u kno what i mean," guraunya.
"Saking langka nya yg sholat jaman skrg," katanya.
Berita Terkait
-
Lisa Mariana Kenang Masa Lalu Turun 20 Kilogram Bobotnya Dalam 2 Bulan
-
Sosok Desiree Tarigan, Mantan Istri Hotma Sitompul Pemilik Toko Kue Mamitoko
-
Dituduhkan Hakim ke Paula Verhoeven, Apa Ciri-Ciri Istri Nusyuz dalam Islam?
-
Rela Iuran Selama 3 Tahun, Warga Grobogan Lakukan Perbaikan Jalan Mandiri
-
Satpam Bekuk Pria Nyamar Jadi Perempuan di Masjid NTB: Ngaku Dapat Bisikan Gaib
Tag
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Dampak IKN, Babulu Diusulkan Punya Rumah Sakit Sendiri
-
Cuma Janji, Gaji Tak Dibayar, Karyawan RSHD Samarinda Mengadu ke Disnaker
-
650 Warga Kaltim Terdampak Dugaan BBM Tercemar, Pemprov Turun Tangan
-
Link DANA Kaget Aktif 17 April 2025: Siap-Siap Dapat Saldo Gratis
-
Maruarar Panggil AHY dan Basuki, Bahas Nasib Tower Hunian IKN