SuaraKaltim.id - Makin mengerikan, penampakan di sepanjang jalanan Hutan Mahakam Ulu (Mahulu) Kalimantan Timur (Kaltim) dipenuhi dengan lumpur.
Akibat sering diguyur hujan, lintasan jalan di hutan Mahakam Ulu menjadi berlumpur dan becek. Bahkan terlihat rusak parah, karena sulit untuk dilalui oleh kendaraan besar.
Jalanan yang licin karena lumpur, tidak bisa disepelekan begitu saja. Mobil-mobil pickup yang akan melewati jalanan Hutan Mahakam Ulu, harus ditarik terlebih dahulu lantaran kondisi ban yang terjebak dengan gemburnya tanah.
Terkadang untuk melalui jalanan ini, perlu memakan waktu yang lama, atau bisa sampai bermalam untuk bisa keluar dari jebakan jalanan Hutan Mahakam Ulu yang berlumpur.
Baca Juga: Parah! Detik-detik Anak SMP Tabrak Bapak-bapak Pejalan Kaki, Warganet Sibuk Cari Siapa yang Salah
Kondisi memprihatinkan ini diunggah di sosial media lokal Instagram @info.mahakam.ulu pada Senin (18/4/2022). Terlihat sejumlah pengendara mobil yang mengabadikan dirinya penuh lumpur, usai berjuang menyelamatkan kendaraannya dari tumpukan lumpur.
Tanggapan warganet
Warganet yang mengetahui unggahan itu, turut membagikan komentarnya. Bahkan dari mereka mengakui keseruan melintasi jalur hutan Mahakam Ulu.
"Makin sepi nanti jalannya donk kalau seram ini," tulis @irf***
"Motor matic nangis lewat sini," tulis @sur***
Baca Juga: Berbuka dengan Es Campur Sebagai Kuah Lauk Makan, Aksi Warganet Ini Bikin Melongo
"Tanjakan belok plus lumpur ini memang sering bikin kesal," tulis @ari***
"Teringat saat ngawas kerjaan pemasangan kabel optik dari tering ke datah dan bilang ke long bagun jalurnya mantap," tulis @rez***
"Avanza ketar ketir," tulis @rad***
"Memperlihatkan masih," tulis @s_***
Kontributor: Sekar Wati
Berita Terkait
-
Viral Bocah SD Rela Tak Santap Menu Makan Siang Gratis Demi Ibunya, Alasan di Baliknya Bikin Mewek
-
Keaslian Jersey-nya Viral Dipertanyakan, Selebgram Ini Beri Balasan Menohok
-
Viral! Pengakuan Hasto Soal Jokowi dan Anies Picu Said Didu Serukan Tolak Calon Jokowi
-
Perputaran Uang Judol Capai Rp 900 T, Susi Pudjiastuti Prihatin
-
Instagram Nissa Sabyan Dapat Unfollow Massal Imbas Pernikahan dengan Ayus Terungkap, Ribuan Followers Hilang
Tag
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
Harga Emas Antam Masih Bertahan Tinggi di Level Rp1.541.000/Gram Pada Akhir Pekan
-
Sambut Presiden dengan Kemewahan, Mercedes-Maybach S650 Pullman Jadi Tunggangan Prabowo di Abu Dhabi
-
Tangan Kanan Bongkar Shin Tae-yong Punya Kendala di Timnas Indonesia: Ada yang Ngomong...
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
Terkini
-
Isran Noor Serukan Pilkada Bersih di Tengah Gemerlap KALTIM ONE FESTIVAL
-
Mahasiswa Balikpapan Kampanye Tolak Politik Uang, Suarakan Demokrasi Bersih
-
Airpods Pro Gen 1 Berapa dan Spesifikasinya
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan