SuaraKaltim.id - Warganet dibuat riuh usai Wali Kota Medan Bobby Nasution mengunggah fotonya bersama artis Raffi Ahmad di Medan Zoo dalam akun Instagram bobbynst.
Dalam unggahan tersebut, Bobby menuliskan keterangan jika Pemilik RANS Entertainment tersebut akan berinvestasi di ibu kota Provinsi Sumatera Utara (Sumut) tersebut.
"Alhamdulillah @raffinagita1717 dan Rans Entertainment akan berinvestasi di Kota Medan khususnya untuk Medan Zoo," tulis Bobby Nasution dalam IG-nya tersebut.
Pun ia berharap dengan adanya investasi dari Raffi yang dikenal sebagai Sultan Andara tersebut bisa membuat destinasi wisata di Kota Medan tersebut menjadi lebih baik.
Baca Juga: Bobby Nasution Ketahuan Ngambek, Kahiyang Ayu: Ada yang Cemburu Fotonya Gak Diposting
"Semoga kolaborasi ini menjadikan Medan Zoo lebih baik lagi dan dapat menjadi tempat wisata yang bisa dinikmati masyarakat Kota Medan dan wisatawan."
Usai menuliskan apresiasinya tersebut, komentar pun berdatangan memenuhi kolom tanggapan tersebut. Menariknya, salah satu komentar tersebut datang dari anak presiden.
"Katanya mau ngajak aku ke zoo bang @bobbynst," kata pemilik akun @kaesangp yang tak lain adalah anak bungsu Presiden Jokowi, Kaesang Pangarep.
Komentar tersebut pun lantas ditanggapi netizen lain yang membuat kolom tanggapan tersebut makin ramai. Salah satunya ditulis warganet yang menanggapi permintaan Kaesang.
"@kaesangp emang situ Siapa ya?" tulis akun mahad*****.
Baca Juga: Ditanya Kaesang Soal Ini, Jawaban Bobby Nasution: Emang Kamu Artis?
Tak hanya itu, Bobby Nasution pun membalasnya dengan komentar yang menohok hingga membuat netizen semakin ramai.
Berita Terkait
-
Bak Bapak Kandung, Kedekatan Raffi Ahmad dengan Sosok Pejabat Ini Disorot
-
Kelakuan Bujang Raffi Ahmad Dibongkar Zaskia Sungkar: Kalau Sekarang Aku Jadi Cepu
-
Setahun Diadopsi, Raffi Ahmad Bagikan Momen Kala Adzani Lily
-
Foto-Foto Langka Raffi Ahmad Ngumpet di Apartemen Zaskia Sungkar Usai Bebas dari Kasus Narkoba
-
Ekspresi Rafathar saat Diminta Bagi THR ke Tetangga, Luluh karena Mbak Lala
Terpopuler
- Pemilik Chery J6 Keluhkan Kualitas Mobil Baru dari China
- Profil dan Aset Murdaya Poo, Pemilik Pondok Indah Mall dengan Kekayaan Triliunan
- Jairo Riedewald Belum Jelas, Pemain Keturunan Indonesia Ini Lebih Mudah Diproses Naturalisasi
- Jadwal Pemutihan Pajak Kendaraan 2025 Jawa Timur, Ada Diskon hingga Bebas Denda!
- Jualan Sepi usai Mualaf, Ruben Onsu Disarankan Minta Tolong ke Sarwendah
Pilihan
-
Zulkifli Hasan Temui Jokowi di Solo, Akui Ada Pembicaraan Soal Ekonomi Nasional
-
Trump Singgung Toyota Terlalu Nyaman Jualan Mobil di Amerika
-
APBN Kian Tekor, Prabowo Tarik Utang Baru Rp 250 Triliun
-
Prabowo 'Kebakaran Jenggot' Respons Tarif Trump, Buka Seluruh Kran Impor: Pengusaha Teriak Bumerang!
-
Solusi Pinjaman Syariah Tanpa Riba, Tenor Panjang dan Plafon Sampai Rp150 Juta!
Terkini
-
Usut Tuntas! Gakkum LHK Telusuri Penyerobotan Lahan KHDTK Unmul
-
BBM Bermasalah, Lab Tutup, Mesin Rusak: DPRD Kaltim Kebingungan Uji Sampel
-
Jadi Bagian IKN, PPU Dorong Pemerataan Sekolah Inklusi bagi Penyandang Disabilitas
-
Jalan Poros LabananSidu'ung Dipenuhi Lubang, Warga Cemas Melintas di Malam Hari
-
Motor Rusak, Usaha Mandek, Warga Samarinda Keluhkan Dampak BBM Oplosan