SuaraKaltim.id - Kasus peredaran narkoba di Kaltim kian memprihatinkan. Pasalnya, sudah melibatkan anak-anak atau anak di bawah umur untuk terlibat.
“Ini sangat kita sesalkan karena diwilayah Kaltim ini peredaran narkoba sudah sangat melibatkan anak di bawah umur,” ujar Direktur Reskoba Polda Kaltim Kombes Pol Rickynaldo Chairul, melansir dari Inibalikpapan.com--Jaringan Suara.com, Selasa (31/5/2022).
Penangkapan MR, anak dibawah umur dengan 2 kilogram sabu di Sungai Kunjang Samarinda pada 27 Mei 2022 menjadi bukti bahwa para bandar narkoba kini memperalat anak-anak.
“Seperti yang di eksp[ose di Balikpapan wilayah Gunung Bugis, sudah mulai itu anak-anak dibawah umu dilibatkan untuk menjadi bagian dari sindikat peredaran narkoba,” sebutnya.
Baca Juga: Dinilai Korban Penyalahgunaan Narkoba, Gary Iskak Direhabilitasi
Polda Kaltim menyatakan, akan bekerjasama dengan Pemerintah daerah (Pemda) untuk mencegah semakin banyak anak-naka yang dilibatlkan atau menjadi alat dalam peredaran narkoba
“Nanti kita akan berkoordinasi dengan pemda bagaimana anak kita ini tidak lagi terlibat dalam peredaran narkoba dan Ini yang harus kita pecahkan bersama,” tuturnya.
“Memberikan motivasi, pengajaran dan lain sebagainya. Sehingga anak-anak kita kita ini tidak lagi menjadi alat oleh pengedar atau bandar sanarkoba itu untuk bisnis narkoba,” imbuhnya.
MR anak dibawah unmur yang kini telah ditahan, bahkan sudah ketiga kalinya menjadi kurir dengan bayaran Rp 5 juta. NamunAksinya yang ketiga kali digagalkan Polda Kaltim.
“Karena kalau masih dibawah umur, walaupun menjadi kuriri dengan mengambil upahan, hanya menerima uang sebesar Rp 5 juta. Dari hasil pemeriksaan kemarin baru dibayar separoh,” tandasnya.
Baca Juga: Prakiraan Cuaca Kaltim 31 Mei 2022, Dominan Cerah Berawan di Seluruh Wilayah
Berita Terkait
-
India Gagalkan Kapal Iran, Angkut 500 Kg Narkoba di Lepas Pantai Gujarat
-
Atasi Overkapasitas Lapas, Yusril Sebut Ada Pembahasan Pengguna Narkotika Tak Dipenjara
-
Ini Dia Motor Honda Berdesain Antimainstream, Namanya Mirip Jajanan Anak-Anak
-
Ceritakan Pengalaman Tertangkap karena Narkoba, Cara Bicara Epy Kusnandar Jadi Sorotan
-
Ibu di Thailand Pasang Sel Penjara di Rumah, Kurung Anaknya yang Pecandu Narkoba
Tag
Terpopuler
- Harta Kekayaan Roy Suryo yang Dituduh sebagai Pemilik Akun Fufufafa
- TikToker Intan Srinita Minta Maaf Usai Sebut Roy Suryo Pemilik Fufufafa, Netizen: Tetap Proses Hukum!
- Beda Respons Ariel NOAH dan Raffi Ahmad Kunjungi Patung Yesus Sibea-bea
- Reaksi Tajam Lex Wu usai Ivan Sugianto Nangis Minta Maaf Gegara Paksa Siswa SMA Menggonggong
- Innalillahi, Elkan Baggott Bawa Kabar Buruk Lagi H-1 Timnas Indonesia vs Jepang
Pilihan
-
Sah! BYD Kini Jadi Mobil Listrik Paling Laku di Indonesia, Kalahkan Wuling
-
Penyerangan Brutal di Muara Komam: Dua Korban Dibacok, Satu Tewas di Tempat
-
Kata Irfan Setiaputra Usai Dicopot Erick Thohir dari Dirut Garuda Indonesia
-
5 Rekomendasi HP Rp 6 Jutaan Spek Gahar, Terbaik November 2024
-
Lion Air Bikin Aturan Baru Mulai 1 Desember: Bawa Kardus Besar, Siap-Siap Rogoh Kocek Lebih Dalam!
Terkini
-
Penyerangan Brutal di Muara Komam: Dua Korban Dibacok, Satu Tewas di Tempat
-
Dinasti Politik Warnai Pilgub Kaltim, DEEP Imbau Masyarakat untuk Bijak Memilih
-
Kemendagri Dorong Kerja Sama Pentahelix untuk Sukseskan Pembangunan IKN di Kaltim
-
Isran Noor dan Hadi Mulyadi Mendominasi Elektabilitas Pilkada Kaltim, Menang Jauh dari Rival
-
Museum Mulawarman Kaltim Masuk Nominasi dan Raih Penghargaan Museum Lestari